Pasar Atum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''Pasar Atom''' dan '''Pasar Atom Mall''' adalah sebuah pusat perbelanjaan, perdagangan dan pertokoan yang terletak di Jalan Bunguran 45 (Pasar Atom Tahap I-V) dan Jalan Stasiun Kota (Pasar Atom Mall), [[Surabaya]], [[Jawa Timur]]. Pasar Atom dibangun pada tanggal [[6 Februari]] [[1978]] hingga [[6 Mei]] [[1979]] dan diresmikan pada tanggal [[Juni]] [[1979]], dilanjutkan Tahap II yang dibangun pada tanggal [[6 Februari]] [[1979]] hingga [[6 Maret]] [[1980]], disusul Tahap III dan Tahap IV pada tahun [[1981]] dan Tahap V pada tahun [[1986]], sedangkan Pasar Atom Mall dibuka pada tahun [[2007]].
 
== SejarahPerkembangan ==
Pusat Perbelanjaan Pasar Atum berdiri sejak tahun 1979 dan merupakan salah satu pusat perbelanjaan terbesar di Jawa Timur pada umumnya dan di Surabaya pada khususnya. Pasar Atum merupakan Pusat Perbelanjaan yang sudah terkenal sejak lama akan keramaian dan kepadatan pengunjung serta tingginya perputaran omzet para pedagangnya.