Sharp Corporation: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Suanda (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Suanda (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
Produk utamanya seperti LCD, TV, Telepon, Lemari Es, dan lain-lain.
 
'''Sejarah'''|
Pada tahun 1912, Tokuji Hayakawa (早川 徳次) mendirikan toko logam di Tokyo, pada usia 19 tahun. Beliau merupakan pendiri perusahaan Sharp Corporation -- salah satu manufaktur terbesar untuk produk elektronik konsumen, peralatan informasi dan komponen elektronik.
Penemuan pertama adalah Tokubijo, kepala gesper untuk ikat pinggang.
Baris 54:
http://sharp-world.com/corporate/info/his/h_company/2004/images/3.jpg
 
'''Produk'''|
Sharp membuat berbagai macam produk elektronik konsumen, diantaranya Televisi LCD dengan nama unik Aquos, telpon bergerak, microwave oven, lemari es.
Juga memproduksi untuk keperluan bisnis seperti solar panel, notebook, perangkat multi fungsi (fotokopi, printer, scanner, fax)