Sulawesi Tengah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
Rescuing 3 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
Baris 144:
 
== Demografi ==
Jumlah penduduk Sulawesi Tengah pada tahun 2010 adalah 2.831.283 jiwa, dengan kepadatan 46 jiwa/km2. Kabupaten dengan jumlah penduduk terbanyak di provinsi Sulawesi Tengah adalah Kabupaten [[Parigi Moutong]] dengan jumlah penduduk 449.157 jiwa, sedangkan Kota dengan jumlah penduduk terbanyak adalah Kota Palu sebanyak 362.202 jiwa. Laju pertumbuhan penduduk adalah 1,95% per tahun (2010). Sementara penduduk Provinsi Sulawesi Tengah yang tinggal di daerah pemukiman dan pedalaman ialah sekitar 30%, daerah pesisir 60%, dan kawasan kepulauan ialah 10%.<ref>[http://www.binasyifa.com/679/80/26/letak-geografi-dan-demografi-sulawesi-tengah.htm Letak Geografi dan Demografi Sulawesi Tengah] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170216170439/http://www.binasyifa.com/679/80/26/letak-geografi-dan-demografi-sulawesi-tengah.htm |date=2017-02-16Letak }}Geografi dan Demografi Sulawesi Tengah], Letak Geografi dan Demografi Sulawesi Tengah.</ref>
 
Pertanian merupakan sumber utama mata pencaharian penduduk dengan padi sebagai tanaman utama. [[Kopi]], [[Kelapa]], [[Kakao]] dan [[Cengkih]] merupakan tanaman perdagangan unggulan daerah ini dan hasil hutan berupa rotan, beberapa macam kayu seperti agatis, ebony dan meranti yang merupakan andalan Sulawesi Tengah.
Baris 350:
 
=== Kepolisian ===
[[Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah|Polda Sulawesi Tengah]] membawahi 13 kabupaten/kota dengan rincian satu kepolisian resor kota (Polresta Palu), dan 11 kepolisian resor (Polres Banggai Laut masih menjadi satu dengan Polres Banggai Kepulauan).<ref>[http://sulteng.polri.go.id Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20180617090137/https://sulteng.polri.go.id/ |date=2018-06-17Kepolisian Daerah }}Sulawesi Tengah], Situs Resmi dan Struktur Polda Sulawesi Tengah.</ref>
 
== Kawasan Lindung ==