Terminal 3 Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
FarhanNF (bicara | kontrib)
→‎Kereta api: Sudah aktif normal
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Baris 189:
=== Kereta api ===
[[Berkas:Soekarno-Hatta Skytrain Terminal 3 Station.jpg|jmpl|Skytrain Terminal 3 Soekarno-Hatta.]]
Tersedia [[Kalayang Bandara Soekarno-Hatta|''Skytrain''/layanan pemindah orang]] atau dikenal juga sebagai Kalayang yang menghubungkan T3 dengan kedua terminal lainnya dan [[Stasiun Bandara Soekarno-Hatta]]. Sempat direncanakan rampung bersamaan dengan jalur rel KA pada bulan [[Juni 2017]], fase pertama layanan ini dari dibuka pada 17 September 2017, dengan masih dikemudikan masinis.<ref>{{Cite web|last=Post|first=The Jakarta|title=Soekarno–Hatta International Airport Skytrain is officially launched|url=https://www.thejakartapost.com/travel/2017/09/19/soekarno-hatta-international-airport-skytrain-is-officially-launched.html|website=The Jakarta Post|language=en|access-date=2021-09-08}}</ref> Saat beroperasi terotomatisasi penuh, Kalayang direncanakan memiliki waktu antara menjadi 5 menit dan waktu perjalanan 7 menit dari T1 ke T3.<ref>{{cite web |url=http://www.thejakartapost.com/news/2017/02/08/skytrain-to-connect-terminals-at-soekarno-hatta-airport.html|title=Skytrain to connect terminals at Soekarno-Hatta airport}}</ref> Kalayang saat ini sedang tidak beroperasi akibat [[Pandemi Covid-19|Pandemi COVID-19]]; perannya digantikan oleh bis antar jemput penghubung antara Terminal 1, 2, dan 3 dan stasiun KA bandara.<ref>{{Cite web|last=Times|first=I. D. N.|last2=Iqbal|first2=Muhammad|title=PSBB Diperpanjang, Skytrain Bandara Soetta Belum Beroperasi|url=https://banten.idntimes.com/news/banten/muhammad-iqbal-15/psbb-diperpanjang-skytrain-bandara-soetta-belum-beroperasi|website=IDN Times|language=id|access-date=2021-09-08}}</ref>
Akses kereta api ke pusat kota dilayani oleh [[Lin Soekarno-Hatta (KAI Bandara)|Lin Soekarno-Hatta]] yang dioperasikan oleh PT Railink (KAI Bandara), anak perusahaan dari PT Angkasa Pura II dan PT [[Kereta Api Indonesia]] sejak [[Desember]] [[2017]]. Panjang total jalurnya dari Stasiun Bandara Soekarno-Hatta ke [[Stasiun Manggarai]] di [[Kota Administrasi Jakarta Selatan]] adalah 36,3 km. Stasiun KA Bandara tidak terletak langsung di Terminal 3, namun dapat diakses via bus penghubung ataupun kalayang. Stasiun ini akan mengakomodasi 6 kereta api dengan kapasitas per perjalanan 272 penumpang. Kereta bandara akan beroperasi untuk melayani 35.000 penumpang dengan 122 perjalanan per hari.<ref>{{Cite web|url=http://www.thejakartapost.com/news/2017/02/27/soekarno-hatta-airport-train-to-start-operating-in-july.html|title=Soekarno-Hatta airport train to start operating in July}}</ref>