Baptis bayi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:InfantBaptism.jpg|jmpl|ka|200px|Praktik baptis anak di [[Gereja Katolik]]]]
 
'''Baptis bayi''' atau '''baptis anak''' ({{lang-en|infant baptism}}) adalah praktik pembaptisan yang diberikan pada bayi atau anak-anak yang lahir dalam keluarga [[Kristen]].<ref name="Gerald">{id} Gerald O'Collins, Edward Farrugia. 1996. ''Kamus Teologi''. Yogyakarta:Kanisius. Hlm. 40.</ref> Praktik pembaptisan yang mengikutsertakan baptis bayi disebut atau '''''paedobaptism'''''.
 
Dalam [[Perjanjian Baru]] dapat menemukan beberapa bagian yang menyiratkan bahwa sudah ada pembaptisan yang dilayankan pada anak.<ref name="Gerald"/> Misalnya, dalam Kisah Para Rasul 16:15 dan 18:8 dikatakan bahwa "seisi rumah dibaptis".<ref name="Wellem"/> Ini kemudian menghasilkan dugaan anak-anak juga ikut dibaptis.<ref name="Wellem">{id} F.D Wellem. 2004. ''Kamus Sejarah Gereja''. Jakarta: BPK Gunung Mulia. Hlm. 38,39.</ref> Pada [[abad ke-2 dan ke-3]], [[Siprianus]] dan [[Origenes]] mendukung baptis bayi sementara [[Tertulianus]] menolaknya.<ref name="Gerald"/>