Indri Hapsari: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arkxm (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Arkxm (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: pranala ke halaman disambiguasi
Baris 14:
}}
 
'''Indri Hapsari Soeharto''' adalah aktris, model dan ratu kecantikan [[Indonesia]], yang menjadi wanita Indonesia pertama yang berhasil mendapat posisi di [[kontes kecantikan]] utama dunia untuk Indonesia. Indri berhasil menjadi 2nd Runner Up [[Miss INternationalIternational 1977]] yang diselenggarakan di [[Tokyo]], [[Jepang]].
 
== Puteri Indonesia 1977 ==
Indri mewakili provinsi Jawa Tengah pada ajang Puteri Indonesia 1977 yang diselenggarakan di Jakarta pada 12 Maret 1977. Terdapat 14 kontestan yang berasal dari 7 Provinsi di Indonesia (Sumatera Barat, Sumatera Selatan, DKI Jakarta, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Sulawesi Utara, dan Maluku) berkompetisi di kontes tersebut. Indri berhasil mengalahkan 12 finalis lainnya dan mendapatkan gelar Puteri Duta Indonesia serta gelar Puteri Fotogenik. Kontes tersebut dimenangkan oleh perwakilan asal Sumatera Selatan [[en|Siti Mirza Nuria Arifin]] serta posisi ke tiga diraih perwakilan dari Provinsi Maluku, June Malaihollo yang sekaligus mendapat gelar Puteri Pariwisata Indonesia.<ref>{{cite web|url=https://majalah.tempo.co/read/ilustrasi/74186/ratu-mobil-dan-cukong|title=Ratu, Mobil Dan Cukong |date= 12 Maret 1977|publisher=''Tempo''}}</ref>
 
== Miss International 1977 ==