Indiana Jones and the Temple of Doom: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Indiana Jones and the Temple of Doom
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Mengembalikan suntingan oleh 180.253.72.92 (bicara) ke revisi terakhir oleh Jules*
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 25:
}}
'''''Indiana Jones and the Temple of Doom''''' adalah film petualangan tahun 1984 yang disutradarai oleh [[Steven Spielberg]]. Ini adalah film kedua dari seri [[Indiana Jones]], dan prekuel dari ''[[Raiders of the Lost Ark]]'' (1981). Setelah sampai di [[India]], [[Indiana Jones]] diminta oleh sebuah desa yang putus asa untuk mengambil sebuah batu ajaib. Dia setuju, dan bertemu dengan sekte Thuggee penyembah dewi [[Kali (dewi)|Kali]] yang melakukan pembudakan anak kecil, sihir hitam, dan ritual pengorbanan manusia.
 
Di Indonesia, film ini pernah ditayangkan di [[RCTI]] pada 23 April 1996, [[SCTV]] pada 22 Oktober 1998, [[MNCTV|TPI]] (sekarang [[MNCTV]]) pada 23 Oktober 1999, [[Trans TV]] pada 23 Desember 2005, & [[Trans7|TV7]] (sekarang [[Trans7]]) pada 22 Oktober 2006.
 
Produser [[George Lucas]] berencana membuat film ini sebagai prekuel karena dia tidak ingin para [[Nazi]] menjadi penjahatnya lagi. Ide aslinya adalah film dengan lokasi di Cina, dengan sebuah lembah tersembunyi dihuni oleh [[dinosaurus]]. Cerita yang ditolak lainnya termasuk raja monyet dan sebuah rumah hantu di Skotlandia.