Muhammad Husein: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Muhammad husein Gaza adalah seorang Ustadz dan Hafizh Quran.Istrinya bernama Jinan.
Enchanwiki11 (bicara | kontrib)
k Menambahkan Infobox YouTube milik Muhammad Husein Gaza.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
{{Infobox YouTube personality
{{Orphan|date=Desember 2022}}
| name = Muhammad Husein Gaza
| image =
| channel_name = MuhammadHuseinGaza
| channel_display_name =
| creator =
| years_active = 2018–sekarang
| subscribers = 993 ribu <!-- TOLONG JANGAN MENGUBAH DATA TANPA MEMPERBARUI status_update DI BAWAH -->
| views = 48.953.651 <!-- TOLONG JANGAN MENGUBAH DATA TANPA MEMPERBARUI status_update DI BAWAH -->
| website = {{URL|http:www.youtube.com/@MuhammadHuseinGaza}}
| origin = [[Indonesia]]
| stats_update = 30 Oktober 2023
}}
 
'''Muhammad Husein Gaza''' ({{lahirmati||7|4|1988}}) adalah seorang [[YouTuber]] dan aktivis kemanusiaan asal [[Bogor]], [[Jawa Barat]]. Sejak 5 Januari 2011, ia menetap di [[Jalur Gaza]] sebagai jurnalis, kontibutor lepas, dan mendapat gelar sarjana di [[Universitas Islam Gaza]]. Beliau juga seorang Hafizh Qur'an<ref>https://sulsel.suara.com/read/2021/05/18/073540/husein-israel-akan-jadikan-gaza-maju-seperti-singapura-dengan-syarat</ref>
{{Yatim|Oktober 2022}}
'''Muhammad Husein''' ({{lahirmati||7|4|1988}}) adalah seorang [[YouTuber]] dan aktivis kemanusiaan asal [[Bogor]], [[Jawa Barat]]. Sejak 5 Januari 2011, ia menetap di [[Jalur Gaza]] sebagai jurnalis, kontibutor lepas, dan mendapat gelar sarjana di [[Universitas Islam Gaza]]. Beliau juga seorang Hafizh Qur'an<ref>https://sulsel.suara.com/read/2021/05/18/073540/husein-israel-akan-jadikan-gaza-maju-seperti-singapura-dengan-syarat</ref>
 
Husein datang bersama dengan 120 aktivis kemanusiaan lainnya yang berasal dari berbagai negara di [[Asia]]. Mereka melakukan konvoi jalur darat menggunakan bus mulai dari [[Iran]], [[Turki]] hingga ke Gaza dengan menghabiskan waktu selama satu bulan. Selama melakukan perjalanan tersebut, mereka melakukan sosialisasi, pertemuan dengan masyarakat lokal untuk menyuarakan program mereka untuk Palestina. Ia menikah dengan wanita asli Palestina bernama Jinan.<ref>https://kuyou.id/homepage/read/22088/fakta-dan-profil-muhammad-husein-gaza-mata-realita-kondisi-palestina-gaes</ref>