Ndaru Widodo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi '{{Infobox musical artist | name = Ndaru Thrashline | birth_name = Fransiskus Nugrahanto Ndaru Widodo | alias = Ndaru Widodo (Ndaru) | birth_date = {{Birth date|1975|4|14}} | birth_place = Jakarta | origin = | death_date = {{death date and age|2023|9|3 |1975|3|26 |df=yes}} | death_place = Jakarta | genre = Thrash Metal | occupation = Gitaris, Vokalis | instrument...'
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor-alih pranala ke halaman disambiguasi
 
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor-alih pranala ke halaman disambiguasi
Baris 11:
| occupation = [[Gitaris]], [[Vokalis]]
| instrument = [[Gitar]]
| years_active = 1991-2023 ([[RIP]])
| label = Graveyard Productions, [[Musica Studio's]], [[Aquarius Musikindo]], [[Independen]]
| past_members = {{hlist|[[Betrayer]], [[Thrashline]]}}
Baris 50:
 
Selain menjadi Musisi, Ndaru juga dikenal aktif dalam komunitas [[musik bawah tanah]] atau [[metal]] Jakarta, khususnya di Kawasan [[Blok M]] dan [[Bulungan]], dari tahun 1990 an hingga saat ini. Bahkan Ndaru sering mengadakan konser metal di Indonesia, termasuk Jakarta bersama dengan para musisi underground. Hingga akhir hayatnya, Ndaru merupakan sosok yang dihormati dalam komunitas underground tanah air dan karyanya terus mempengaruhi [[metalhead]] muda.
 
== Kematian ==
 
Ndaru meninggal dunia pada usia 48 tahun, pada Minggu, 3 September pukul 16.55 di Rumah sakit Umum Pusat (RSUP) Fatmawati, Jakarta Selatan. Penyebab kematiannya adalah kanker paru-paru. Sebelum meninggal, Ndaru berjuang melawan penyakit kanker paru-paru yang dideritanya kurang lebih setahun belakangan.
 
Selama setahun terakhir, Ndaru sering keluar masuk Rumah Sakit untuk dirawat inap. Namun, Ndaru tetap berkarya dengan Thrashline, maupun menjadi konten kreator selama setahun terakhir.
 
== Diskografi ==
Baris 69 ⟶ 75:
====Kompilasi====
*Raja Gila - [[Metalik Klinik]] V (2004)
*Korban NAZA - Metaloblast
*Demonstrasi - Strip Hitam
*Menang - A Tribute to Rotor
 
== Referensi ==