Kontroversi Penobatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ReneeWrites (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Investiturewoodcut.jpgpng|jmpl|Raja abad pertengahan memberikan simbol kepemimpinan kepada seorang uskup. Karya Philip Van Ness Myers, 1905]]
 
'''Kontroversi Penobatan''' atau '''Kontes Pelantikan''' ({{lang-en|Investiture Controversy}}),<ref>Hughes, Michael (1992). ''Early Modern Germany, 1477–1806'', MacMillan Press and University of Pennsylvania Press, Philadelphia, p.5. ISBN 0-8122-1427-7.</ref> yang terkadang secara salah diterjemahkan menjadi "Kontroversi Pentahbisan", adalah konflik paling signifikan antara [[gereja dan negara pada Abad Pertengahan di Eropa]]. Pada [[Kekristenan pada abad ke-11|abad ke-11]] dan [[Kekristenan pada abad ke-12|ke-12]], [[Paus]] menentang wewenang penguasa Eropa dalam penobatan atau pelantikan pejabat-pejabat gereja seperti [[uskup]] dan [[biarawan]].