Laksa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Cun Cun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 15:
}}
 
'''Laksa''' adalah makanan berjenis mie yang ditaruh bumbu dengan kebudayaan Peranakan, yang digabung dengan elemen [[Tionghoa]] dan [[Bangsa Melayu|Melayu]]. Laksa mempunyai beberapa jenis, yang paling dikenal adalah yang berjenis [[Laksalaksa Penang]], bentuk mi-nya bulat putih dan sedikit tebal. Di [[Indonesia]] juga terdapat beberapa jenis laksa seperti [[Laksalaksa benteng]], [[laksa Bogor]] dan [[Laksalaksa Betawi]]. Nama Laksa diambil dari [[bahasa Sanskerta]] yakni '' 'laksha' '' yang mempunyai arti banyak, menunjukkan bahwa mi Laksa dibuat dengan berbagai bumbu.
 
 
=== Sejarah ===
 
Berdasarkan penuturan [[Denys Lombard]] (pakar ilmu adat ketimuran [[Orang Perancis|berkebangsaan Perancis]]) dalam bukunya yang berjudul ''Le carrefour Javanais: Essai d'histoire globale II'' ([[bahasa Perancis]] yang berarti berarti "Persimpangan Jawa: Esai dalam Sejarah Global II"), salah satu catatan kuno yang menyinggung mengenai Laksa (sebagai hidangan mi) hanya dapat ditemukan dalam prasasti Biluluk berbahasa Jawa Kuno yang berasal dari tahun [[1391]] era Kemaharajaan [[Majapahit]] yang menyebutkan kata ''{{lang|kaw|Haṅlaksa}}'' (ejaan modern: ''Hanglaksa''),<ref>{{cite book |last=Yamin |first=Muhammad |year=1962 |title=Tatanegara Madjapahit |trans-title= |url=https://books.google.com/books?id=qCpwAAAAMAAJ&q=biluluk+hanglaksa&dq=biluluk+hanglaksa&hl=en&newbks=1&newbks_redir=0&source=gb_mobile_search&sa=X&ved=2ahUKEwjqmsnJ9ZP7AhU0TWwGHUQlBXoQ6AF6BAgMEAM#biluluk%20hanglaksa |language=id, kaw |location= |publisher=Prapantja |volume=2 |isbn=}}</ref><ref name="ODNI">{{cite book |author=Oudheidkundige Dienst in Nederlandsch-Indië |year=1912 |title=Oudheidkundig Verslag |trans-title=Laporan Arkeologi |url= https://books.google.com/books?id=xfE7AAAAIAAJ&q=biluluk+hanglaksa&dq=biluluk+hanglaksa&hl=en&newbks=1&newbks_redir=0&source=gb_mobile_search&sa=X&ved=2ahUKEwjqmsnJ9ZP7AhU0TWwGHUQlBXoQ6AF6BAgGEAM#biluluk%20hanglaksa|language=nl |location= |publisher= |isbn=}}</ref> yang mana kata bahasa Jawa Kuno tersebut memiliki arti "kang laksa" atau "pembuat mi" secara harfiah.<ref name="NJ">{{cite book |last=Lombard |first=Denys |year=1996 |title=Nusa Java : Réseau Asiatique |trans-title=Nusa Jawa: Jaringan Asia |url= |language=fr, en |location= |publisher=University of Michigan |isbn=}}</ref> Kata dalam bahasa Jawa Kuno tersebut ditengarai diserap dari istilah dalam bahasa [[Sanskrit]], yakni lakhshah yang berarti "seratus ribu", walaupun kata dalam bahasa Sanskrit ini tidak memiliki indikasi kaitan apapun dengan hidangan mi ini secara general; namun kata "''-shah''" di akhir kata menandakan bahwa kata ini berkemungkinan besar dipengaruhi oleh terminologi Persia Kuno.