Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta Utara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Desika Ayu (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Desika Ayu (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 5:
|dati2 =Kota Administrasi
|nama dati2 =Jakarta Utara
|kecamatan =Tanjung PriokPriuk
|luas =4,58 km²
|penduduk =78.028 jiwa ([[2020]])
Baris 12:
}}
 
'''Sunter Jaya''' adalah salah satu [[kelurahan]] yang terletak di [[kecamatan]] [[Tanjung PriokPriuk, Jakarta Utara|Tanjung PriokPriuk]], kota [[Jakarta Utara]], provinsi [[DKI Jakarta]], [[Indonesia]], dengan luas wilayah sekitar 4,58&nbsp;km². Nama Sunter sendiri diambil dari nama sebuah [[Sungai]] yang berhulu di [[Jonggol, Bogor|Kawasan Jonggol, Bogor]] dan bermuara di daerah Sunter, yaitu Kali Sunter. Kelurahan ini berbatasan dengan [[Sunter Agung, Tanjung PriokPriuk, Jakarta Utara|Sunter Agung]] di sebelah Utara, [[Kebon Kosong, Kemayoran]] di sebelah Barat, [[Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading]] di sebelah Timur dan [[Serdang, Kemayoran|Serdang]] dan [[Sumur Batu, Kemayoran]] di sebelah Selatan.<ref name="JAKARTAUTARA"/>
 
Selain itu, di kelurahan ini terdapat waduk yang sering dikenal dengan [[Danau Sunter]]. Waduk tesebut sering digunakan untuk keperluan aktivitas seperti berolahraga air, memancing dan rekreasi. Juga terdapat Gelora (Gedung Olahraga) Sunter dengan berbagai fasilitas olahraga seperti lapangan sepak bola, kolam renang, fitnes center, jogging trek, dan gedung serbaguna. Tempatnya berdampingan dengan Waduk Sunter.