Fabio Asher: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 27:
}}
}}
'''Fabio Fukrer Towoliu''' ({{lahirmati||2|10|1993}}) dikenal secara profesional sebagai '''Fabio Asher''' adalah seorang [[penyanyi]]-[[penulis]] [[lagu]] berkebangsaan [[Indonesia]]. Ia mendapatkan pengakuan luas melalui singel perdananya yang dirilis pada tahun 2022 berjudul "Bertahan Terluka" yang populer di berbagai platform musik Indonesia termasuk menempati posisi puncak tangga lagu global [[Spotify]] Viral 50.<ref>{{Cite web|last=Mokoginta|first=Satria Zulkaisi|title=Profil Dan Biodata Fabio Asher Penyanyi Lagu Bertahan Terluka, Lagu Menyayat Hati Yang Viral di Tiktok - Jurnal Makassar|url=https://jurnalmakassar.pikiran-rakyat.com/entertainment/pr-823865588/profil-dan-biodata-fabio-asher-penyanyi-lagu-bertahan-terluka-lagu-menyayat-hati-yang-viral-di-tiktok|website=jurnalmakassar.pikiran-rakyat.com|language=id|access-date=2022-06-08|archive-date=2023-02-10|archive-url=https://web.archive.org/web/20230210121555/https://jurnalmakassar.pikiran-rakyat.com/entertainment/pr-823865588/profil-dan-biodata-fabio-asher-penyanyi-lagu-bertahan-terluka-lagu-menyayat-hati-yang-viral-di-tiktok|dead-url=no}}</ref> kemudian single yang berjudul "Tanpa Rasa Bersalah" berada di posisi ''5 Besar''
== Kehidupan awal dan pendidikan ==
Baris 122 ⟶ 123:
Pada awal tahun 2022, Fabio merilis singel perdananya berjudul "Bertahan Terluka". Lagu tersebut diciptakan oleh Fabio bersama Trakast. Bermula dari pertemuan secara tidak sengaja dengan sahabatnya semasa sekolah di Kota [[Kotamobagu]] yakni Trakast atau Mohamad Eka yang sedang meniti karirnya di [[Yogyakarta]]. Disaat pertemuan itulah keduanya dengan tidak sengaja menciptakan lagu dengan judul "Bertahan Terluka".<ref>{{Cite web|title=Dari Riset Kegalauan Netizen, Fabio Asher Sukses Viralkan Refrain Bertahan Terluka - Hai|url=https://hai.grid.id/read/073220709/dari-riset-kegalauan-netizen-fabio-asher-sukses-viralkan-refrain-bertahan-terluka|website=hai.grid.id|language=id|access-date=2022-06-08|archive-date=2023-02-10|archive-url=https://web.archive.org/web/20230210121600/https://hai.grid.id/read/073220709/dari-riset-kegalauan-netizen-fabio-asher-sukses-viralkan-refrain-bertahan-terluka|dead-url=no}}</ref><ref>{{Cite web|last=Ferlina|first=N. Nika|date=2022-03-03|title=Perjalanan Karir Seorang Penyanyi Fabio Asher Hingga Siapa Sosok Dibalik Lagu Bertahan Terluka - Gora Juara|url=https://www.gorajuara.com/ragam/pr-1002798066/perjalanan-karir-seorang-penyanyi-fabio-asher-hingga-siapa-sosok-dibalik-lagu-bertahan-terluka|website=Perjalanan Karir Seorang Penyanyi Fabio Asher Hingga Siapa Sosok Dibalik Lagu Bertahan Terluka - Gora Juara|language=id|access-date=2022-06-08|archive-date=2023-02-10|archive-url=https://web.archive.org/web/20230210121559/https://www.gorajuara.com/ragam/pr-1002798066/perjalanan-karir-seorang-penyanyi-fabio-asher-hingga-siapa-sosok-dibalik-lagu-bertahan-terluka|dead-url=no}}</ref>
"Bertahan Terluka" dirilis pada 2 Februari 2022 di platform digital musik bersamaan dengan perilisan musik video. "Bertahan Terluka" berhasil populer dan menempati berbagai tangga lagu berbagai platform digital musik di Indonesia serta sosial media terutama [[TikTok]]. "Bertahan Terluka" mengumpulkan 50 juta ''stream'' di berbagai platform musik serta menempati posisi puncak tangga lagu global dan Indonesia [[Spotify]] Viral 50, posisi puncak di [[Apple Music]] Indonesia, posisi kedua [[Joox]] Top 100
=== 2023: Debut album mini ===
Baris 188 ⟶ 189:
! scope="row" |"Tanpa Rasa Bersalah"
|2023
|
|''Asher''
|-
|