Kebun atap: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kategori:Rumah; ± 3 Kategori menggunakan HotCat
3mdedede (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
Baris 6:
== Sejarah ==
[[Berkas:Hanging Gardens of Babylon model.jpg|al=Miniatur taman gantung Babilonia|jmpl|208x208px|Miniatur [[Taman Gantung Babilonia]]]]
Sejarah mencatat, kebun atap pertama kali dibuat di daerah [[Ziggurat|Ziggurats]], [[Mesopotamia]] yang dibangun pada abad keempat hingga keenam sebelum [[masehi]].<ref name=":1">{{Cite web|last=Stone|first=Helen|date=2017-04-08|title=The History of Rooftop Gardens|url=https://turfmagazine.com/landscape-designbuildinstallation/rooftop-escapes/|website=Turf Magazine|language=en-US|access-date=2022-12-01}}</ref> [[Taman Gantung Babilonia]], yang dibangun oleh Raja [[Nebukadnezar II|Nebukadrezar II]] (605-562 SM) adalah kebun atap yang ditanami berbagai macam pepohonan di teras istana untuk mengurangi suhu [[gurun]] yang panas. [[Taman Gantung Babilonia]] yang pernah dianggap sebagai satu dari tujuh keajaiban dunia dipersembahkan kepada Ratu Amytis yang merindukan tanah airnya.<ref name=":1" />
 
Hingga pada tahun 1463, [[Paus Pius II]] membuat rancangan kebun atap modern pertama di [[Italia|Italia.]]<ref name=":1" /> Kemudian beranjak ke tahun 1890-an, taman atap menjadi populer di Kota [[New York (negara bagian)|New York]] dan dinamakan [[Madison Square Garden]].
Baris 16:
Kebun atap menjadi pilihan kaum [[Kawasan perkotaan|urban]] di perkotaan, mengingat kondisi lahan yang sangat minim untuk berkebun dan menanam sayuran atau buah-buahan.<ref>{{Cite web|title=Rooftop Garden Solusi Berkebun di Perkotaan|url=https://pustaka.setjen.pertanian.go.id/index-berita/rooftop-garden-solusi-berkebun-di-perkotaan|website=pustaka.setjen.pertanian.go.id|language=en-gb|access-date=2022-12-01}}</ref> Selain memberikan manfaat ekonomis, kebun atap akan memberikan suasana lebih segar karena memberikan asupan [[Oksigen]], mengurangi emisi gas [[Karbon dioksida|CO2]], dan membantu menurunkan suhu perkotaan.<ref name=":0" /><ref>{{Cite web|title=Vertikal-Roof Garden di Jakarta Akan Dihitung Sebagai Ruang Terbuka Hijau|url=https://kumparan.com/kumparannews/vertikal-roof-garden-di-jakarta-akan-dihitung-sebagai-ruang-terbuka-hijau-1vbQ0IgY4m1|website=kumparan|language=id-ID|access-date=2022-12-01}}</ref>
 
Kebun atap mampu mengurangi resapan air hujan sebesar 50-90 persen dengan proses [[transpirasi]] dan [[Penguapan|evaporasi]]. Keberadaannya di atap bangunan akan mengalirkan uap air ke udara dan menahan air sementara di media tanam.<ref name=":0" /> Selain dapat digunakan sebagai lahan terbuka keluarga, kebun atap dapat mengurangi kebisingan 3 dB sampai dengan 8 dB. Tak hanya itu, lapisan [[vegetasi]] yang ditanam pada atap mampu meredam gelombang elektromagnetik dari transmisi sinyal radio.
 
Sementara itu atap yang tidak ditanami tanaman atau dibuat polos hanya dapat bertahan 15 hingga 25 tahun dikarenakan tekanan cuaca dan cahaya matahari terus menerus.<ref name=":0" /> Suhu yang tinggi, radiasi ultraviolet, serta hujan dapat mempercepat proses lapuk dan penggerusan atap. Arsitek menyebut, kebun atap dapat menjadi solusi dan perlindungan jangka panjang untuk mengurangi efek tekanan pada atap [[bangunan]].<ref name=":0" />