Sarbini Sumawinata: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
 
Baris 55:
Banyak orang kurang mengenal Prof. Sarbini Sumawinata sebagai tokoh [[sosialisme|sosialis]] Indonesia. Ia giat mengembangkan gagasan ekonomi kerakyatan demi peningkatan kesejahteraan rakyat pedesaan. Negara, katanya, perlu melakukan investasi besar untuk menghancurkan sisa-sisa [[feodalisme]] dan [[kolonialisme]] yang terus membelenggu rakyat pedesaan.
 
Sarbini juga menganjurkan berbagai langkah modernisasi dalam bidang [[pertanian]]. Industrialisasi keraykatankerakyatan yang mencakup semua sektor kehidupan desa, seperti pertanian, [[perikanan]], [[perdagangan]], [[angkutan]], [[bank|perbankan]], dll. perlu dibangun untuk meningkatkan kesejahteraan kehidupan masyarakat desa.
 
Sarbini yakin bahwa bila pembangunan rakyat pedesaan ini dapat dilaksanakan, maka cita-cita peningkatan kesejahteraan rakyat Indonesia akan tercapai, sebagaimana yang dicita-citakan oleh para pendiri republik ini, yaitu [[Soekarno|Bung Karno]], [[Mohammad Hatta|Bung Hatta]] dan [[Sjahrir|Bung Sjahrir]].