Padat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k wikisyntax nbsp
AonaOanaYaya (bicara | kontrib)
Tag: Dikembalikan VisualEditor
Baris 10:
 
[[Berkas:Fcc lattice 4.jpg|jmpl|Model atom kemas-rapat dalam padatan kristal.]]
Atom, molekul atau ion yang menyusun padatan mungkin tertata dalam pola berulang yang teratur, atau tak teratur. Bahan yang konstituennya tertata dalam pola teratur dikenal sebagai [[kristal]]. Material kristal menunjukkan sebuah material yang atom-atomnya tersusun secara teratur, berulang secara periodik, dan berjangkauan panjang. Kristal dapat terjadi karena adanya proses pemadatan, sehingga atom-atom penyusunnya akan menempati posisi dengan pengulangan pola tiga dimensi dan saling terikat dengan jenis ikatan tertentu berdasarkan ion-ion atau struktur kristal terkait<ref>{{Cite book|last=Astra|first=I.M.|date=2015|url=http://repository.ut.ac.id/4476/2/PEFI4315-M1.pdf|title=Pengantar Fisika Zat Padat|location=Tangerang Selatan|publisher=Universitas Terbuka|isbn=9789790119543|pages=1.3|url-status=live}}</ref>. Dalam beberapa hal, penataan teratur dapat terus tak terpatahkan dalam skala besar, misalnya [[intan]], di mana setiap intan merupakan [[kristal tunggal]]. Objek padat yang cukup besar untuk dilihat dan ditangani jarang terdiri dari kristal tunggal, tetapi terbuat dari sejumlah besar kristal-kristal tunggal, dikenal sebagai [[kristalit]], yang ukurannya bervariasi mulai beberapa nanometer hingga beberapa meter. Bahan semacam ini disebut [[polikristal]]. Hampir semua logam yang sering dijumpai, dan banyak [[keramik]], adalah polikristal.
 
{{multiple image