Wikipedia:Menentukan kelayakan artikel biografi tokoh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 210:
 
== Peran komunitas ==
Terkadang, perkara mengenai apakah sebuah artikel biografi memenuhi kriteria kelayakan atau tidak bisa saja melibatkan perselisihan besar dalam jangka panjang yang menguras banyak waktu dan pikiran. Sebaliknya, agar tidak memicu kebingungan di antara komunitas, baik [[WP:ADMIN|pengurus]] maupun pengguna biasa memiliki tanggung jawab untuk memnerikanmemberikan penjelasan secara jelas mengenai apakah subjek artikel tersebut bisa dianggap layak atau tidak.
 
Namun, tentu tidak semua opini pengurus itu sama. Meskipun mereka memang memahami WP:TOKOH secara umum, namun pemahaman mereka dan persepsi setiap pengurus tentang standar WP:TOKOH berbeda-beda. Karena itulah, setiap pengurus memiliki standar kelayakan artikel yang berbeda. Bertanya kepada satu orang pengurus saja tidak cukup untuk membuktikan kelayakan sebuah artikel. Sebagai gantinya, sebuah [[WP:penyelesaian perselisihan|diskusi yang menyelesaikan perselisihan]] yang ada harus dibuat untuk menampung aspirasi dan pendapat para pengguna maupun pengurus lain yang memahami kriteria kelayakan dengan baik.