Cekungan Bandung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Zoresirinhongen (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Baris 106:
=== Transportasi rel ===
[[Berkas:Stasiun Bandung Selatan 2021.jpg|thumb|Stasiun Bandung]]
Dari segi perkeretaapian, wilayah Bandung Raya melayani tiga jalur lintas kereta api utama bagi kereta api antarkota berbagai tujuan di [[Pulau Jawa]] dan kereta api komuter seperti [[kereta cepat Whoosh]], kereta api antarkota konvensional, serta kereta api lokal Commuter Line [[Commuter Line Bandung Raya]] dan [[Commuter Line Garut|Garut]].
Jalur lintas kereta api utama dilayani wilayah Bandung Raya terbagi tiga, yaitu:
* Jalur kereta cepat Jakarta–Bandung: {{sta|Tegalluar}}–{{sta|Padalarang}}–{{sta|Halim}}
* Lintas selatan Jawa: {{sta|Bandung}}–{{sta|Kutoarjo}}–{{sta|Yogyakarta}}–{{sta|Solo Balapan}}–{{sta|Madiun}}–{{sta|Surabaya Gubeng}}
* Lintas barat Jawa: Bandung–{{sta|Gambir}}
 
Berikut ini adalah stasiun kereta api utama yang melayani wilayah Bandung Raya, meliputi: