Pulau Batam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Zoresirinhongen (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Zoresirinhongen (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 60:
 
=== Letak Geografis Pulau Batam ===
Pulau Batam merupakan bagian dari [[Kota Batam]] dengan luas 415 km2. Pulau Batam beriklim tropis dengan suhi diantara 24 hingga 35 derajat [[Celsius|Celcius]] (77 sampai 95 derajat [[Fahrenheit]]). Pulau ini memiliki [[dataran]] yang berbukit dan berlembah. Tanah di pulau Batam ini berupa tanah merah yang kurang subur dan cuaca disini sering berubah sehingga tidak cocok buat menanam [[tanaman]] (kecuali [[tanaman]] yang dapat bertumbuh tanpa pengaruh [[musim]]).
 
=== Perbatasan Pulau Batam ===
Baris 83:
 
=== Perguruan Tinggi ===
Selain [[Sekolah]], di dalam pulau Batam juga terdapat [[Perguruan tinggi|Perguruan Tinggi]] Negeri dan Swasta. Contohnya: [[Politeknik Negeri Batam]], [[Universitas Internasional Batam]], [[Universitas Batam]], [http://uvers.ac.id/ Universitas Universal], [https://iteba.ac.id/en/ Institut Tekonologi Batam], ''[https://btp.ac.id/ Batam Tourism Polytechnic]'', [https://www.upbatam.ac.id/ Universitas Putera Batam], [https://uis.ac.id/ Universitas Ibnu Sina] dan lain-lain.
 
== Kesehatan ==