Jalur gunung Brenner: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
 
Baris 16:
|topo =
}}
'''Jalur gunung Brenner''' ({{lang-de|link=no|Brennerpass}} {{IPA-de|ˈbʁɛnɐpas|}}; {{lang-it|Passo del Brennero}} {{IPA-it|ˈpasso del ˈbrɛnnero|}}) adalah sebuah [[jalur gunung]] yang terletak di perbatasan [[Italia]] dan [[Austria]] di [[Alpen|Pegunungan Alpen]]. Jalur ini merupakan salah satu jalur gunung utama di Pegunungan [[Alpen Timur]] dan memiliki ketinggian paling rendah di antara jalur-jalur gunung Alpen lainnya.
 
Hewan-hewan ternak memakan rumput di lembah di bawah jalur gunung ini dan di pegunungan di atasnya. Di ketinggian yang lebih rendah, para petani memotong kayu pinus, menanam tanaman dan mengumpulkan jerami untuk makanan ternak pada musim dingin. Banyak [[padang rumput]] yang berada di ketinggian di atas 1.500 m; sebagian kecil di antaranya bahkan berada di ketinggian sekitar 2.000 m.
 
Di tengah jalur gunung Brenner terdapat jalan raya dengan empat jalur dan jalur kereta api yang menghubungkan [[Bolzano]] di selatan dengan [[Innsbruck]] di utara.