Tropic Thunder: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k Sinopsis: Bot: Merapikan artikel
Iripseudocorus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 36:
Pada saat pengambilan gambar, tanpa disangka para pemain film harus merasakan perang sesungguhnya dengan orang-orang [[Vietnam]] yang memproduksi [[ganja]]. Mereka harus bekerja sama (walaupun sebenarnya tidak bisa, khususnya Tugg Speedman dengan Kirk Lazarus) agar dapat menyelesaikan film dan kembali dengan selamat (dan utuh) bersama para kru film.
 
Film ini  mengisahkan tentang proses pembuatan film perang yang berujung bencana. Saat pengambilan gambar sedang berlangsung, para pemain sering ribut dan tidak bisa diatur oleh sutradara. Untuk memberi pelajaran dan merekatkan kedekatakankedekatan antar pemain, sutradara membawa para pemain ke hutan. Namun sutradara malah meninggal karena meniginjakmenginjak ranjau. Untuk menghormati sang sutradara, mereka berlima melanjutkan film berbekal catatan yang ada. Tidak lama setelah itu, Tugg ditangkap oleh anggota Flaming Dragon, kelompok bersenjata. Mereka menelepon agen Tugg, Rick Pecker (Matthew McConaughey), meminta uang tebusan 10 juta dolar. Keempat pemain yang tersisa harus melanjutkan perjalanan dan menemukan kamp Flaming Dragon. Tugas mereka berempat adalah menyelamatkan Tugg dan mungkin melanjutkan pembuatan film <ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2022-08-03|title=Sinopsis Tropic Thunder, Film Perang yang Berujung Bencana|url=https://www.kompas.com/hype/read/2022/08/03/145300766/sinopsis-tropic-thunder-film-perang-yang-berujung-bencana|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2023-12-04}}</ref>.
 
== Referensi ==