Daftar kata serapan dari bahasa Arab dalam bahasa Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Munajad.MH (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Munajad.MH (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 784:
* Makmur < ''Ma'mūr'' (معمور) - Kesejahteraan
* Malaikat
* Malak = mengambil tanpa haknya.
* Malas < ''mallets'' (ملت) - capek, lelah
* Makalah < ''maqalah'' (مقالة)
* Manfa'at < ''Manfa`ah'' (منفعة) - Keuntungan, Dampak Positif
* Marah < Amarah < ''Hamarah/Mu'ārah'' (المعامرة/الهمرة) - Geram/kerut muka karena Emosi.
Markah (مركة) - tanda
* Masalah < ''mas-alah'' (مسألة) -
Problematika
Baris 793 ⟶ 795:
* Masyarakat < ''Musyarak'' (مشارك) - Peserta, Partisipan, Rakyat (رعية)
* Mafsadah (مفسدة) - Konsekwensi Hukum
* Masa` (mā sa'ah  ما ساعة - jam berapa saat ini?) Kapan? > Iyakah?
* Memar < ''Memard'' (مِمرَاض) yang sakit-sakitan - Bekas Pukulan Tumpul
* Melarat < Me + ''<del>Mu</del>dlarrah'' (مضرّة)
** Mudarat < Mudlarrah (مضرّة) - kerugian , Dampak Negatif
* Menara < manāroh
* Meriam < Mariyam
* Merjan < Marjān
* Memar < ''Memard'' (مِمرَاض) yang sakit-sakitan - Bekas Pukulan Tumpul
* Merah > Mrah > Amrah > (Hamrah ''حمرة'' merah tua, Merah padam )
* Midar < ( المدار < دَارَ-يدور) memutar, Berotasi
** Edar < <del>mi</del> Edar
Baris 808 ⟶ 815:
* Mungkin < ''Mumkin'' (ممكن)
* Musibah < ''Mushībah'' (مصيبة) - Cobaan Berat, Tragedi
* Musim > (Mūsim موسم) - Pergantian Periode Iklim
* Muslihat < ''Mushlihah'' - tipu daya, siasat
* Musyawarah (مشاورة) - perembukan
* Mutakhir > (Muta'akh-khir متأخر) - Ter Update
* Mutlak < ''Muthlaq'' (مطلاق) Absolut.
* Mati (مات)