Mongol Stres: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Danial Darmahadi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Danial Darmahadi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 76:
'''Rony Imanuel''', yang dikenal dengan nama '''Mongol Stres''' ({{lahirmati||27|9|1978}}) adalah seorang pemeran, politikus, dan pelawak tunggal Indonesia keturunan [[Bangsa Mongol|Mongol]].
== Kehidupan awal ==
Ayah kandung Mongol memang berasal dari negara [[Mongolia]], sehingga ia dipanggil dengan nama Mongol sejak kecil. Meskipun demikian, logat bicaranya terdengar seperti [[Suku Batak|orang Batak]], karena ia tinggal cukup lama bersama orang dari suku tersebut saat pertama kali merantau ke Jakarta.<ref>{{Cite news|url=https://hot.detik.com/hot-profile/d-1802861/mongol-bintang-stand-up-comedy-jaminan-lucu|title=Mongol, Bintang Stand Up Comedy Jaminan Lucu|date=30 Desember 2011|website=[[Detik.com|detikcom]]|language=id-ID|access-date=2021-11-13}}</ref>
 
== Karier ==
Pada bulan Juli 2011, Mongol dijebak seorang temannya untuk tampil melucu di Comedy Cafe yang terletak di [[Jakarta Selatan]]. Dari sanalah, kariernya di dunia hiburan pun dimulai.