Politeknik Negeri Bandung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gambar rusak
Tag: gambar rusak VisualEditor
Baris 67:
* D3-Teknik Elektronika (Jurusan Teknik Elektro)
* D3-Teknik Listrik (Jurusan Teknik Elektro)
[[Berkas:Gerbang Polban.jpeg|Politeknik Negeri Bandung|jmpl|kiri]]Politeknik ITB memulai penerimaan mahasiswa baru pertama kali pada Tahun Akademik 1982/1983. Politeknik ITB kemudian diresmikan pendiriannya oleh Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi bersama-sama dengan Politeknik USU Medan, Politeknik UNSRI Palembang, Politeknik UI Jakarta, Politeknik UNDIP Semarang, dan Politeknik UNIBRAW Malang bertepatan dengan wisuda pertama Politeknik ITB pada tanggal 4 Oktober 1985.
 
Tahun 1986, program pendidikan diploma bidang Tata Niaga dibuka di bawah Jurusan Tata Niaga dengan tiga program studi, yaitu D3-Akuntansi, D3-Keuangan dan Perbankan, dan D3-Kesekretariatan dan Administrasi Perkantoran. Pada tahun yang sama, Politeknik ITB juga membuka program studi D3-Telekomunikasi di bawah Jurusan Teknik Elektro.
Baris 76:
 
=== Politeknik ITB menjadi Politeknik Negeri Bandung ===
[[Berkas:Pendopo Agung Polban.jpg|Pendopo Agung Polban|300px|jmpl|ka]]Pada tahun 1997, Politeknik ITB menjadi institusi mandiri berpisah dari ITB secara ''passing out'' menjadi Politeknik Negeri Bandung.<ref>Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 085/O/1997</ref>
 
Statuta Politeknik Negeri Bandung ditetapkan melalui Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 269/O/1998, yang kemudian setelah dilakukan beberapa perbaikan ditetapkan melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2006 tentang Statuta Politeknik Negeri Bandung.