Trans Musi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rizki Benando (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Rizki Benando (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2:
'''Teman Bus Palembang (Trans Musi)''' adalah sistem [[bus raya terpadu]] di [[Kota Palembang]], [[Indonesia]]. Trans Musi dikelola oleh PT Trans Musi Palembang Jaya (sebelumnya masih bergabung dengan PT Sarana Pembangunan Palembang Jaya, yang merupakan Badan Usaha Milik Daerah) [[Kota Palembang]], <ref>{{en}} [http://sp2j.co.id/]. ''PT SP2J''.</ref> sebelum memisahkan diri pada tahun 2020. Sistem transportasi Trans Musi menghubungkan moda transportasi lainnya berupa LRT Sumatera Selatan dan juga Feeder LRT Musi Emas. Trans Musi membeli layanan ''Buy The Service'' oleh [[Teman Bus]], dimana layanan BTS tersebut juga dimiliki oleh 11 kota operasional lainnya.
 
Sistem pembayaran Trans Musi menggunakan sistem ''Cashless'' (Kartu Uang Elektronik & QRIS) dengan tarif Rp4.000,00, dan tarif khusus pelajar & lansia yaitu Rp2000Rp2.000,00. Tarif integrasi berlaku selama 90 Menit dan hanya berlaku untuk pembayaran melalui Kartu Uang Elektronik.
 
== Sejarah ==