Bandar Udara Internasional Arturo Merino Benítez: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (DEFAULTSORT dengan karakter spesial - Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Asa kini (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
 
Baris 17:
'''Bandar Udara Internasional Arturo Merino Benítez''' {{Airport codes|SCL|SCEL}}, juga dikenal sebagai '''Bandar Udara Pudahuel''' dan '''Bandar Udara Internasional Santiago''', berlokasi di [[Pudahuel, Chili|Pudahuel]], 15&nbsp;km (9,3 mil) barat laut pusat kota [[Santiago de Chile|Santiago]], adalah fasilitas penrbangan terbesar di [[Chili]] dan jembatan penerbangan udara tersibuk di negara tersebut. Bandar Udara Internasional A. Merino Benítez memiliki layanan internasional menuju [[Eropa]], [[Oseania]] dan [[Amerika]]. Bandara ini melayani 9.024.611 penumpang tahun 2009, menjadi bandara tersibuk ke-9 di [[Amerika Latin]] dan tersibuk ke-6 di [[Amerika Selatan]] dalam hal jumlah penumpang. Bandara ini merupakan bandara tersibuk ke-7 di Amerika Latin dalam hal pergerakan pesawat, melayani 104.000 operasi.<ref name="Infraero Statistics 2008">{{Cite web |url=http://www.infraero.gov.br/upload/arquivos/movi/mov.%20operac_1208%20revisado.pdf |title=Salinan arsip |access-date=2010-12-11 |archive-date=2009-02-27 |archive-url=https://web.archive.org/web/20090227195818/http://www.infraero.gov.br/upload/arquivos/movi/mov.%20operac_1208%20revisado.pdf |dead-url=yes }}</ref> Bandara ini merupakan penghubung utama lalu lintas penerbangan antara Amerika Latin dan Oseania.
 
Bandara ini dimiliki oleh negara Chili dan dioperasikan sejak Juli 1998 oleh '''SCL Terminal Aéreo Santiago S.A. Sociedad Concesionaria''', sebuah perusahaan konsorsium yang dibentuk oleh Agunsa (Chili), [[Grupo ACS]] (Spanyol) dan Layanan Bandar Udara Vancouver ([[Kanada]]). [[Pengatur lalu-lintas udara]] ditangani oleh DGAC (Dirección General de Aeronáutica Civil- Chile).
Kategori [[ICAO]]-nya adalah 4E. Sebagai tambahan, bandara ini menjadi hub utama dan pusat perawatan bagi [[LAN Airlines]] dan [[Sky Airline]]. Bandara ini berfungsi sebagai fasilitas gabungan sipil-militer. Bandara ini menjadi markas pusat dari Brigade Udara Ke-2 dari [[Angkatan Udara Chili]] dan menjadi basis dari Grup Udara ke-10.
 
== Sejarah ==
=== Tahun Awal ===
Bangunan terminal lama, [[landasan pacu]] pertama (17L/35R), menara kontrol, apron Timur dan fasilitas kargo dibangun antara tahun 1961 dan 1967. Bandara ini secara resmi dibangun pada 2 Februari 1967. Bandara ini pada awalnya disebut Aeropuerto Internacional de [[Pudahuel]], karena lokasinya di kota tersebut; Bandara ini menggantikan bandara Los Cerrillos ([[ICAO]]: SCTI; [[IATA]]: ULC), yang mendapat tekanan masyarakat dan kebutuhan akan landasan pacu yang lebih panjang, lebih baik dan terminal untuk menerima pesawat antar benua (terutama [[Boeing 707]], 727, MD-10 dan kemudian B474).
[[Berkas:Sky B737.jpg|ka|jmpl|Sky Airline memiliki hub utama di SCL]]
 
Baris 156:
'''Insiden kecil''':
 
* Pada 10 November 2010, [[American Airlines]] penerbangan 912, sebuah [[Boeing 767]], dengan 138 orang di dalam pesawat, dengan tujuan akhir [[Bandar Udara Internasional Miami]] harus melakukan [[pendaratan darurat]] beberapa menit setelah lepas landas dari Santiago kaerna mengalami masalah sistem hidraulis roda pendarat.<ref>http://www.emol.com/noticias/nacional/detalle/detallenoticias.asp?idnoticia=446605</ref>
 
== Referensi ==