Gopay: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k ~cite
Baris 21:
 
=== 2019-2020 (Perluasan Pembayaran, Asuransi, Investasi, dan Bank) ===
Pada periode dua tahun ini Gopay banyak meluncurkan produk pembayaran. Perluasan fungsi GoPay yang digelar pada tahun ini, ada pada produk GoSure sebagai wadah produk perlindungan asuransi, dan GoInvestasi untuk wadah produk instrumen investasi. Fitur GoTagihan pun terus dikembangkan hingga kini dapat digunakan untuk membayar berbagai tagihan seperti pajak, internet, air, listrik, BPJS, pulsa, dan tagihan lainnya. GoPay juga dapat digunakan sebagai opsi pembayaran untuk aplikasi populer di Google Play, Viu, HBO Go, Youtube Premium, YouTube Music dan Spotify. Sementara terkait infrastruktur fisik, GoPay dapat digunakan untuk membayar parkir di lebih dari 60 lokasi parkir di pusat perbelanjaan yang dikelola Secure Parking di seluruh Indonesia. <ref>{{Cite web|date=2020-10-28|title=Pandemi Pacu GoPay Luncurkan Banyak Inovasi|url=https://finansial.bisnis.com/read/20201028/563/1311063/pandemi-pacu-gopay-luncurkan-banyak-inovasi|website=Bisnis.com|language=id|access-date=2023-04-15|archive-date=2023-04-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20230419130531/https://finansial.bisnis.com/read/20201028/563/1311063/pandemi-pacu-gopay-luncurkan-banyak-inovasi|dead-url=no}}</ref>
 
Pada Go-Pay telah menggelontorkan dana sebezar Rp2,25 triliun untuk memborong 1,95 miliar saham atau 18,02% dari saham yang ditempatkan Bank Jago, sehingga dompet digital milik Go-Jek ini menguasai 2,4 miliar saham atau 22,16% di Bank Jago.<ref>{{Cite web|title=Gopay Gelontorkan Dana Triliunan Buat Beli Bank Jago, Akhirnya Gojek Punya Bank!|url=https://wartaekonomi.co.id/read319146/gopay-gelontorkan-dana-triliunan-buat-beli-bank-jago-akhirnya-gojek-punya-bank|website=Warta Ekonomi|language=id|access-date=2023-04-15|archive-date=2023-04-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20230419130528/https://wartaekonomi.co.id/read319146/gopay-gelontorkan-dana-triliunan-buat-beli-bank-jago-akhirnya-gojek-punya-bank|dead-url=no}}</ref>