Ildefons Cerdà: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Hovivah (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
Baris 10:
 
== Prestasi ==
Cerdà mengundurkan diri dari dinas [[teknik sipil]], maju ke pemilihan umum, dan menjadi anggota ''[[Cortes Generales|Cortes]]'' (parlemen) demi mewujudkan impiannya. Ia pun merumuskan undang-undang baru, menggambar peta survei topografi wilayah sekitar Barcelona dengan sangat terperinci, dan merancang tulisan teori yang bisa mendukung setiap proyek tata kotanya. Ia menciptakan beberapa kata penting dalam [[bahasa Spanyol]] seperti "''urbanización''".
 
== Pendekatan ==