URL palsu: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
link iklan jasa hosting web (QuickEdit) |
DARMAWAN10 (bicara | kontrib) k hack Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 1:
'''[[GitHub|URL]] palsu''' (dalam bahasa inggris: ''spoofed URL'') merupakan salah satu bentuk penipuan online dalam bentuk situs web palsu yang dibuat seolah-olah terlihat seperti situs yang asli.<ref name=":0">{{Cite web|date=2021-01-02|title=What is URL Spoofing? 2022 Explanation {{!}} NordVPN|url=https://nordvpn.com/blog/url-spoofing/|website=nordvpn.com|language=id|access-date=2022-12-06}}</ref>URL palsu merupakan salah satu bentuk tindakan [[
''Uniform Resource Locator'' (URL) merupakan sebuah alamat web yang mengarah ke sebuah lokasi file di internet, seperti situs web, halaman web, ataupun dokumen berupa gambar, video dan program [[perangkat lunak]]. Modus kejahatan ini dilakukan dengan cara pelaku pertama-tama membuat sebuah [[situs web]] yang mirip dengan sebuah halaman web resmi atau asli dengan meniru tampilan seperti, nama, logo, halaman log masuk, serta [[domain]]. Kemudian tautan web tersebut disematkan di email atau pesan teks lainnya dan kemudian dikirim kepada banyak orang.{{cn}}
|