Parodi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Catatantride (bicara | kontrib)
Menghilangkan kata yang dicetak tebal selain dari ide utama artikel
Iripseudocorus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 11:
Menurut [[Aristoteles]] (''Poetics'', ii. 5), ''Hegemon of Thasos'' merupakan penemu semacam jenis parodi dengan sedikit mengubah kata-kata dalam puisi-puisi terkenal, dia mengubah yang luhur menjadi konyol. Dalam [[Kesusastraan Yunani|sastra Yunani kuno]], parodia adalah puisi naratif yang bergaya imitatif dan prosodi epos "Memperlakukannya sebagai subjek ringan, satir, atau [[Epos heroik|imitasi (peniruan) heroik]]".<ref>(Denith, 10)</ref> Komponen kata Yunaninya adalah <span lang="el">παρά</span> "Para" yang berarti "Selain dari, kontra, melawan" dan <span lang="el" dir="ltr">ᾠδή</span> "Oide" berarti "Nyanyian", hal tersebut dapat diartikan sebagai "Lagu bertentangan", sebuah imitasi/peniruan yang bertentangan dengan aslinya. The <nowiki>''</nowiki>''Oxford English Dictionary''<nowiki>''</nowiki>, misalnya, mendefinisikan parodi sebagai imitasi/peniruan yang "Diubah untuk menghasilkan efek konyol".<ref>Quoted in Hutcheon, 32.</ref> karena ''par-'' juga memiliki arti yang non-antogonistik dari kata "elain dari (''beside'')" yang dapat berarti, "Tidak ada di dalam ''parodia'' yang mengharuskan memasukkan konsep ejekan".<ref>(Hutcheon, 32)</ref>
 
Dalam [[Komedi Kuno|Komedi kuno]] Yunani bahkan para dewa bisa menjadi bahan olokan. [[Katak-katak|The Frogs]] menggambarkan [[Herakles]] sebagai pahlawan yang berubah menjadi dewa raja makan dan Dewa drama [[Dionisos]] sebagai sosok pengecut dan tidak cerdas. Perjalanan kisah tradisional ke [[Hades|Dunia Bawah]] diparodikan saat Dionisos berpakaian sebagai Herakles untuk pergi ke Dunia Bawah, dalam upaya untuk membawa kembali seorang penyair untuk menyelamatkan Athena. [[Yunani Kuno|Orang Yunani Kuno]] menciptakan [[drama satir]] yang memparodikanmemarodikan [[Tragedi|drama tragis]], seringkali dengan pemain berpakaian seperti [[Satir|Satyr]].
 
Parodi juga digunakan dalam teks filosofis Yunani awal untuk membuat hal filosofis. Teks-teks tersebut dikenal sebagai [[spoudaiogeloion]], contoh terkenal di antaranya adalah puisi [[Silloi]] dari sekolah filsafat [[Pyrrhonisme|Pyrrhonist]] oleh tokoh [[Timon dari Phleious|Timon dari Phlius]] yang memparodikan para filsuf yang hidup dan mati. Gaya andalan dari dari sekolah filsafat [[Sinisisme|Sinisme]] adalah retoris, pola yang paling umum dapat dijumpai dari karya-karya tokoh [[Menippus]] dan [[Meleager dari Gadara]].{{sfn|Fain|2010|p=201}}
Baris 21:
Dalam [[musik klasik]], sebagai istilah teknis, parodi mengacu pada pengerjaan ulang satu jenis komposisi menjadi komposisi lain (misalnya, [[Motet (musik)|motet]] menjadi karya keyboard seperti yang dilakukan oleh [[Girolamo Cavazzoni]], [[Antonio de Cabezón]], dan [[Alonso Mudarra]], semuanya dilakukan untuk motets karya [[Josquin des Prez]]).<ref name="g1">Tilmouth, Michael and Richard Sherr. [http://www.oxfordmusiconline.com/subscriber/article/grove/music/20937 "Parody (i)"]' Grove Music Online, Oxford Music Online, accessed 19 February 2012 {{subscription}}</ref> Lebih umum lagi, penggunaan [[parodi massa]] (missa parodia) atau [[oratorio]] yang menggunakan kutipan ekstensif dari karya vokal lainnya seperti motet atau [[kantata]]; seperti yang dilakukan oleh [[Tomás Luis de Victoria|Victoria]], [[Giovanni Pierluigi da Palestrina|Palestrina]], [[Orlando de Lassus|Lassus]], dan komposer lain dari abad ke-16 menggunakan teknik ini. Istilah ini juga kadang-kadang diaplikasikan pada prosedur umum masa [[Musik Barok|periode Barok]], seperti ketika [[Johann Sebastian Bach|Bach]] mengerjakan ulang [[Bach cantata|musik kantatanya]] pada karya ''[[Christmas Oratorio]]-nya''.
 
Definisi musikologis dari istilah parodi untuk masa kini secara umum telah digantikan oleh arti kata yang lebih umum. Dalam penggunaannya yang lebih kontemporer, [[Musik parodi|parodi musik]] biasanya memiliki maksud humor, bahkan satir, di mana ide atau lirik musik yang sudah dikenal diangkat ke dalam konteks yang berbeda, yang bahkan seringkalisering kali tidak sesuai.<ref name="g2">Burkholder, J. Peter. [http://www.oxfordmusiconline.com/subscriber/article/grove/music/52918pg8 "Borrowing"], Grove Music Online, Oxford Music Online, accessed 19 February. 2012 {{subscription}}</ref> Parodi musik dapat merupakan peniruan atau merujuk pada gaya khas komposer atau artis, atau bahkan gaya musik umum. Misalnya, lagu dan tarian musik ''The Ritz Roll and Rock'', yang dibawakan oleh [[Fred Astaire]] dalam film ''[[Silk Stockings]]'', hal tersebut dalam upaya memparodikanmemarodikan genre [[Rock and Roll]]. Sementara karya [["Weird Al" Yankovic|Weird Al Yankovic]] yang paling dikenal karena didasarkan pada lagu-lagu populer tertentu, karya tersebut juga sering menggunakan unsur-unsur budaya pop yang tidak sesuai konteks untuk menimbulkan efek komedi.
 
== Ucapan dalam bahasa Inggris ==
Baris 57:
 
=== Hak Cipta ===
Banyak film parodi menargetkan subjek yang tidak memiliki hak cipta atau tidak memiliki hak cipta (seperti Frankenstein atau Robin Hood) sementara yang lainnya lebih memilih menirukan (imitasi) yang tidak melanggar hak cipta, tetapi jelas ditujukan pada subjek yang populer (dan biasanya menguntungkan). Menggilanya film mata-mata pada tahun 1960-an, didorong oleh popularitas James Bond sebagai contohnya, dalam genre semacam ini, merupakan subjek yang langka, dan mungkin unik, dari film parodi yang membidik subjek non-komedi dan sebenarnya memegang hak cipta James Bond adalah film olokan [[Casino Royale (film 1967)|Casino Royale]] pada tahun 1967. Dalam hal ini, produser [[Charles K. Feldman]] awalnya berniat untuk membuat film yang serius, namun memutuskan bahwa film tersebut tidak akan mampu bersaing dengan seri film Bond yang sudah mapan. Oleh karena itu, ia memutuskan untuk memparodikanmemarodikan serial tersebut.<ref>Barnes, A. & Hearn, M. (1997) ''Kiss kiss bang bang: the unofficial James Bond film companion'', Batsford, p. 63 {{ISBN|9780713481822}}</ref>
 
== Parodi puisi ==
Baris 74:
== Swaparodi ==
{{Main|Swaparodi}}
Bagian dari parodi adalah parodi diri di mana seniman memparodikanmemarodikan karya mereka sendiri (seperti dalam acara sitkom [[Extras (TV series)|Extras]] karya [[Ricky Gervais]]).
 
== Isu Hak Cipta ==