Arisan (acara televisi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Itssweetandbitter (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Itssweetandbitter (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 23:
'''''Arisan''''' adalah sebuah acara [[kuis]] berbasis [[komedi]] yang tayang di [[Trans7]] mulai [[16 Januari]] [[2023]]. Acara ini dibawakan oleh [[Surya Insomnia]] dengan menampilkan beragam kapten dari kalangan selebriti dan peserta yang mayoritas berasal dari kalangan ibu-ibu (khusus episode-episode tertentu menampilkan peserta selain kaum ibu-ibu, semisal bapak-bapak, remaja, keluarga, komunitas dan selebritis).
 
Acara ini menghadirkan hadiah yang banyak, mulai dari uang dengan total lebih dari Rp45.000.000,00 (mulai episode ke-258 ditambah menjadi Rp54.000.000,00 sampaiatau Rp55.000.000,00lebih karena segmen 1 hadiahnya terkadang mencapai hingga Rp4.000.000,00) hingga barang-barang seperti kebutuhan sehari-hari, perabotan rumah tangga, hingga alat elektronik yang lumayan mahal, bahkan 1 unit sepeda motor. Hadiahnya pun langsung bisa dibawa pulang tanpa harus menunggu lama. Untuk mendapatkan hadiah, sebuah tim harus berhasil mengumpulkan poin dari hasil menjawab pertanyaan atau memenangkan permainan. Sedangkan hadiah tambahan dari hasil kocokan layaknya arisan sungguhan, didapatkan dari tim yang berhasil mengumpulkan poin terbanyak dari setiap babaknya. Pertanyaan yang diberikan pun biasanya berupa pengetahuan umum, musik, kata-kata, makanan, matematika, bahasa, gambar, bahkan hal-hal yang di luar nalar, tak masuk akal dan tak terpikirkan sebelumnya yang membuat kuis ini berbeda dari kuis-kuis pada umumnya.
 
Selain itu, Arisan juga menambahkan sisi humor dari Surya yang dikenal pemarah—dalam konteks bercanda, namun di sisi lain kocak saat membawakan kuis ini. Tak hanya Surya, reaksi para kapten selebriti yang memimpin ibu-ibu peserta juga menambah kelucuan serta kehebohan kuis ini, terutama ketika momen tertentu, seperti ketika ibu-ibu tidak berhasil menjawab soal dengan benar, terjadi insiden kocak, atau Surya yang terkadang memberikan soal tidak masuk akal.<ref>{{Cite web|title=Nasib Baik Amanda Manopo Usai Tinggalkan Arya Saloka Cs, Gabung Acara TV Denny Cagur dan Surya|url=https://banjarmasin.tribunnews.com/2023/03/06/nasib-baik-amanda-manopo-usai-tinggalkan-arya-saloka-cs-gabung-acara-tv-denny-cagur-dan-surya|website=[[Banjarmasin Post]]|language=id-ID|access-date=2023-07-30}}</ref><ref>{{Cite web|title=Gara-Gara Suit Vietnam, Surya Insomnia Sampai Tidur di Lantai! Denny Cagur Bikin Suasana Tambah Heboh|url=https://sumbar.pikiran-rakyat.com/hiburan/amp/pr-3156839223/gara-gara-suit-vietnam-surya-insomnia-sampai-tidur-di-lantai-denny-cagur-bikin-suasana-tambah-heboh|website=Celah Sumbar|access-date=2023-07-30}}</ref><ref>{{Cite web|title=Ayu Ting Ting Sebut Ikut Arisan Sampai Terbawa Mimpi, Syuting Rusuh, Hadiah Emas Batangan Hilang|url=https://aceh.tribunnews.com/amp/2023/07/30/ayu-ting-ting-sebut-ikut-arisan-sampai-terbawa-mimpi-syuting-rusuh-hadiah-emas-batangan-hilang|website=[[Serambi Indonesia]]|access-date=2023-07-30}}</ref><ref name=":0">{{Cite web|last=|title=Artikel "Arisan Gabungkan Kuis dan Komedi: Keseruan Power of Emak-Emak" dalam Jawa Pos edisi 9 Juli 2023|url=https://pubhtml5.com/pvjpe/uwjp/Jawa_Pos_9_Juli_2023/5|website=Pubhtml5|language=en|access-date=2023-07-30}}</ref><ref name=":1">{{Cite web|title=Cara Daftar Kuis Arisan Trans 7 dan Persyaratannya|url=https://kumparan.com/kabar-harian/cara-daftar-kuis-arisan-trans-7-dan-persyaratannya-215i3wNwXkp|website=[[Kumparan]]|language=id-ID|access-date=2023-08-30}}</ref>