Perjanjian Sèvres: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k Bot: Memperbaiki pengalihan ganda ke Traktat Sèvres
Tag: Perubahan target pengalihan
Illchy (bicara | kontrib)
Menghapus pengalihan ke Traktat Sèvres
Tag: Menghapus pengalihan Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan pranala ke halaman disambiguasi
Baris 1:
{{noref}}
#ALIH [[Traktat Sèvres]]
{{Infobox treaty
|name = Perjanjian Sèvres
|long_name = Perjanjian Damai Antara Kekuatan Sekutu dan Kekaisaran Ottoman
|image = SevresTreaty.png
|caption = Pembagian Kekaisaran Ottoman menurut Perjanjian Sèvres dan Perjanjian Yunani-Italia
|type =
|date_drafted =
|date_signed =10 Agustus 1920
|location_signed = [[Sèvres]], [[Republik Ketiga Prancis|Prancis]]
|date_sealed =
|date_effective =
|condition_effective = [[Ratifikasi]] oleh [[Kekaisaran Ottoman]] dan [[Empat Besar (Perang Dunia I)|empat Kekuatan Sekutu utama]].
|date_expiration =
|signatories = 1. Kekuatan Sekutu Utama{{refn|Urutan dan kategorisasi di bawah ini adalah seperti yang terlihat dalam pembukaan perjanjian.}}<br />{{Unbulleted list|
{{flagicon|Prancis|1914}} [[Republik Ketiga Prancis|Prancis]]|{{flag|Imperium Britania|name=Kekaisaran Inggris}}|{{flagcountry|Kerajaan Italia}}|{{flagcountry|Kekaisaran Jepang}}}}
{{collapsible list | title = {{nobold|Kekuatan Sekutu lainnya}}
|{{flagicon|Armenia|1918}} [[Republik Armenia (1918-1920)|Armenia]]
|{{flag|Belgia}}
|{{flagcountry|Kerajaan Yunani|negara}}
|{{flagcountry|Hejaz|1917}}
|{{flagicon|Polandia|1919}} [[Republik Polandia Kedua]]
|{{flagcountry|Republik Portugal Pertama}}
|{{flagcountry|Kerajaan Rumania}}
|{{flagcountry|Kerajaan Yugoslavia}}
|{{flagcountry|Republik Cekoslowakia Pertama}}
|}}
<hr/>
2. [[Kekuatan Sentral]]<br/>{{flag|Kekaisaran Ottoman}}
|parties =
|depositor = Pemerintah Prancis
|languages = [[Bahasa Prancis|Prancis]] (utama), [[Bahasa Inggris|Inggris]], [[Bahasa Italia|Italia]]<ref>[[:en:Wikisource:Treaty of Sèvres/Protocol]]</ref>
|website =
|wikisource = Treaty of Sèvres}}
[[File:SevresSignatories.jpg|thumb|upright|Delegasi Ottoman di Sèvres terdiri dari tiga penandatangan perjanjian. ''Kiri ke kanan:'' [[Rıza Tevfik Bölükbaşı]], [[Wazir Agung]] [[Damat Ferid Pasha]], menteri pendidikan Ottoman [[Mehmed Hâdî Pasha]] dan duta besar [[Reşad Halis]].]]
[[File:Sevres signing.jpg|thumb|[[Mehmed Hâdî Pasha]] menandatangani Perjanjian Sèvres.]]
 
[[Berkas:SevresOttoman1927.JPG|jmpl|300px|Pembagian [[Turki]] setelah Perjanjian Sèvres]]
'''Perjanjian Sèvres''' ialah [[perjanjian damai]] setelah [[Perang Dunia I]] antara [[Kekaisaran Ottoman|Turki Usmani]] dengan [[Sekutu (Perang Dunia I)|Sekutu]] pada tanggal [[10 Agustus]] [[1920]].
 
Di antara perubahan penting akibat perjanjian itu ialah:
* Pendirian [[Kerajaan Hejaz]]. Negeri ini kemudian dianeksasi dan menjadi bagian [[Arab Saudi]] pada tahun [[1932]]
* Pendirian [[Republik Demokratik Armenia]]. Negeri ini kemudian diserang oleh [[Tentara Merah]] dan menjadi bagian [[Republik Sosialis Federasi Soviet Transkaukasia]] dari tahun [[1923]]
* Pengendalian Sekutu atas [[Kekaisaran Ottoman|Turki Ottoman]] di bidang keuangan dan militer
* Pendirian [[Suriah]] dari penjajahan [[Prancis]], bersama dengan beberapa bagian [[Anatolia]]
* [[Yunani]] mencaplok daerah [[Izmir]]. Kota ini menjadi bagian [[Turki]] pada tahun [[1923]]
* [[Italia]] ditegaskan atas kepemilikan [[Dodecanese]] dan sebagian besar Anatolia selatan dan barat/tengah, begitupun kota pelabuhan [[Antalya]] dan bekas ibu kota [[Seljuk]], [[Konya]].
* [[Kurdistan]] dijadwalkan mengadakan [[referendum]] untuk menentukan nasibnya, yang menurut Bab III pasal 62-4 masuk [[Provinsi Mosul]]. [[Perjanjian Lausanne]] tahun [[1923]] menentukan perbatasannya sekarang.
 
Sewaktu perjanjian ini masih dirundingkan, [[gerakan nasional Turki]] di bawah [[Mustafa Kemal Atatürk|Mustafa Kemal Pasya]] memecah [[khilafah]] yang berbasis di [[Istanbul]], yang mendirikan [[Majelis Agung Nasional Turki|Majelis Agung Nasional]] di [[Ankara]], menang dalam [[Perang Kemerdekaan Turki]] dan memaksa [[Sekutu (PD I)|Sekutu]] kembali ke meja perundingan.
 
[[Kategori:Perjanjian damai]]
[[Kategori:Perang Dunia I]]
[[Kategori:Kekaisaran Ottoman]]
[[Kategori:1920]]