Apriyani Rahayu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Bellararadwi (bicara | kontrib)
k pranala dalam
Baris 53:
 
== Karier ==
Apriyani mulai berlatih bulutangkis di Jakarta pada akhir tahun 2011 di Klub Pelita Bakrie. Kemudian pada pertengahan 2015, dia berpindah klub ke Jaya Raya [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]]. Apriyani turut memperkuat bulutangkis Indonesia sejak tahun 2014 hingga 2016 di level junior.<ref>{{Cite news|url=http://sport.bisnis.com/read/20160710/57/564581/asia-junior-championships-2016-ini-pebulutangkis-masa-depan-indonesia|title=ASIA JUNIOR CHAMPIONSHIPS 2016: Ini Pebulutangkis Masa Depan Indonesia {{!}} sport - Bisnis.com|newspaper=Bisnis.com|access-date=2017-10-29}}</ref> Di [[Kejuaraan Dunia Junior BWF|Kejuaraan Dunia Junior]] 2014 Apriyani berpasangan dengan [[Rosyita Eka Putri Sari]] di nomor ganda putri. Mereka meraih medali perak setelah dikalahkan pasangan Tiongkok [[Chen Qingchen]]/[[Jia Yifan]] di final dengan skor 21–11, 21–14. Dua tahun kemudian pasangan Tiongkok [[Chen Qingchen]]/Jia Yifan menjadi Juara Dunia dan meriah peringkat pertama pada tahun 2017.
 
Di [[Kejuaraan Dunia Junior BWF|Kejuaraan Dunia Junior]] 2015 Apriyani berpasangan dengan [[Fachriza Abimanyu]] di nomor ganda campuran. Mereka meraih medali perunggu setelah dikalahkan pasangan Tiongkok He Jiting/Du Yue di semifinal dengan skor 21-13, 21-10. Di Kejuaraan Asia Junior 2015, Apriyani meraih medali perunggu di nomor ganda campuran dengan pasangan yang sama yaitu Fachriza Abimanyu. Mereka dikalahkan oleh pasangan Tiongkok lainnya [[Zheng Siwei]]/[[Chen Qingchen]] di semifinal dengan skor 21-14, 21-14. Di akhir tahun 2016, pasangan Tiongkok Zheng Siwei/Chen Qingchen menjadi pemain ganda campuran nomor 1 di dunia. Pada tahun 2016, dia kembali meraih medali perunggu dengan pasangan yang berbeda, [[Rinov Rivaldi]]. Mereka kalah di semifinal oleh ganda campuran asal Korea Selatan [[Kim Won-ho]]/[[Lee Yu-lim]] dengan skor 21-17, 22-20.