Bendungan Ponre-ponre: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Edogang1 (bicara | kontrib)
k Edogang1 memindahkan halaman Waduk ponre - ponre ke Waduk Ponre-ponre: Judul salah eja
Edogang1 (bicara | kontrib)
k +image
Baris 41:
}}
 
[[File:Ponre-ponre dam in South Sulawesi province, Indonesia.jpg|thumb|Waduk Ponre-ponre ]]
'''Bendungan Ponre Ponre''' yang terletak di kabupaten [[Bone]], [[Sulawesi Selatan]] adalah sebuah bendungan yang bertipe Concrete Face Rockfill Dam dengan tinggi 55 m, volume 480.000 m³ dan luas genangan 295 Ha. Bendungan Ponre-Ponre berfungsi sebagai sistem pengendalian sedimen dan banjir Sungai Tinco dan DAS Wallanae, untuk meningkatkan lahan irigasi teknis seluas 4.411 Ha, serta digunakan untuk perikanan air tawar dan pariwisata. <ref>[https://sda.pu.go.id/publikasi/detail_foto/Bendungan_Ponre_Ponre Bendungan Ponre Ponre]</ref>