Panzerjager Ferdinand: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ANNAFscience (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Tank menggunakan HotCat
Raynard Gultom (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
[[Berkas:Panzerjager Tiger P Aberdeen Proving Grounds.JPG|jmpl|239x239px|Rupa Panzerjager Ferdinand]]
'''Panzerjager Ferdinand''' adalah adalah sebuah tank kelas berat yang dimiliki oleh [[Jerman]] selama [[Perang Dunia II]]. Tank ini memiliki bobot 7265 ton, berfungsi sebagai ''tank destroyer'' atau "tank yang diciptakan untuk menghancurkan tank". Didesain khusus oleh [[Wehrmacht]] untuk pertempuran di ''front'' Timur, menghadapi tank-tank [[T-34]] milik [[Uni Soviet]].<ref name=":0">Nino Oktorino, ''Konflik Bersejarah - Neraka di Front Timur,'' (Jakarta, Elex Media Komputindo, 2013) hal. 110</ref>
 
== Kelebihan ==