Diet (ransum): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k pembersihan kosmetika dasar
Siapahayo102 (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
Baris 12:
Pada 1797, [[John Rollo]]—ahli bedah militer [[Skotlandia]]—menerbitkan bukunya yang berjudul ''Notes of a Diabetic Case''. Buku tersebut menjelaskan manfaat dari diet daging bagi mereka yang menderita [[Diabetes melitus|diabetes]]—berdasarkan penemuan [[glikosuria]] pada diabetes melitus oleh [[Matthew Dobson]].<ref>{{Cite book|last=Joslin|first=Elliott Proctor|last2=Kahn|first2=C. Ronald|date=2005|url=https://books.google.co.id/books?id=ohgjG0qAvfgC&pg=PA3&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false|title=Joslin's Diabetes Mellitus: Edited by C. Ronald Kahn ... [et Al.]|publisher=Lippincott Williams & Wilkins|isbn=978-0-7817-2796-9|pages=3|language=en|url-status=live}}</ref> Melalui prosedur pengujian Dobson (untuk [[glukosa]] dalam [[Urine|urin]]), Rollo berhasil menemukan diet yang efektif untuk diabetes.<ref>{{Cite book|last=Chalem|first=Laurence D.|date=2009|url=https://books.google.co.id/books?id=I-5BIoIJT5YC&pg=PA39&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false|title=Essential Diabetes Leadership|publisher=Laurence Chalem|isbn=978-1-4392-4566-8|pages=39|language=en|url-status=live}}</ref>
 
Diet populer pertama adalah "Banting", dinamai berdasarkan [[William Banting]]—seorang direktur pemakaman [[Inggris]] yang juga mengalami obesitas. Pada 1863, ia menulis sebuah pamflet berjudul ''Letter on Corpulence, Addressed to the Public.'' Pamflet tersebut berisi tentang diet yang berhasil ia lakukan. Terdapat empat kali makan dalam sehari; makanannya terdiri dari [[daging]], sayuran, [[buah-buahan]], dan anggur bergula rendah. Penekanannya adalah menghindari gula, [[makanan manis]], [[Amilum|pati]], [[bir]], susu, dan [[mentega]]. Pamflet Banting populer selama bertahun-tahun setelahnya, dan digunakan sebagai model untuk diet modern.<ref name="Britannica2">{{cite EB1911|wstitle=Corpulence|volume=7|pages=193}}</ref>
 
Pada 1918, seorang dokter dan [[kolumnis]] Amerika [[Lulu Hunt Peters]] merilis buku ''Diet and Health: With Key to the Calories—''buku pertama tentang penurunan berat badan dengan cara menghitung [[kalori]].<ref>{{Cite book|last=Kawash|first=Samira|date=2013|url=https://books.google.co.id/books?id=2NyTUwbHrGMC&pg=PA183&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false|title=Candy: A Century of Panic and Pleasure|publisher=Farrar, Straus and Giroux|isbn=978-0-374-71110-8|pages=183|language=en|url-status=live}}</ref>
Baris 27:
 
=== Diet detoksifikasi ===
Diet [[detoksifikasi]] atau biasa disebut diet detoks adalah diet yang dilakukan dengan tujuan untuk membersihkan tubuh dari racun atau zat-zat berbahaya.<ref>{{Cite web|date=|title=Diet Detoksifikasi: Perlu dan Aman Dilakukan?|url=https://www.alodokter.com/diet-detoksifikasi-perlu-dan-aman-dilakukan|website=[[Alodokter]]|access-date=22 Februari 2022}}</ref>
 
== Referensi ==