Jalur kereta api Jakarta Kota–Bogor–Padalarang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Baris 138:
Proses reaktivasi segmen Ciranjang-Cipatat sudah rampung sejak bulan Agustus 2020 dan sudah beroperasi sejak 21 September 2020. Sehingga perjalanan [[Kereta api Siliwangi]] kembali diperpanjang rutenya sampai ke [[Stasiun Cipatat]]. Stasiun yang beroperasi di segmen ini hanya [[Stasiun Cipeuyeum]] dan [[Stasiun Cipatat]]. Sedangkan [[Stasiun Rajamandala]] tidak dioperasikan meskipun stasiun tersebut sudah direaktivasi dan dirombak.
 
Untuk tahap ketiga, jalur yang direaktivasi adalah segmen Cipatat-Tagog Apu-Padalarang. Jalur ini rencananya akan direnovasi total dan akan segera direaktivasi kembali setelah segmen Ciranjang-Cipatat beroperasi dengan trase terbaru antarantara Tagog Apu dan Sasaksaat.
 
Untuk saat ini petak [[Stasiun Bogor Paledang]] hingga [[Stasiun Cicurug|Cicurug]] sudah digandakan, menyusul petak Cicurug hingga [[Stasiun Sukabumi]]. Selain itu, tiga stasiun nonaktif di petak tersebut juga akan kembali diaktifkan. Saat ini [[Stasiun Ciomas]] masih dalam tahap reaktivasi, menyusul nantinya [[Stasiun Cijambe]] dan [[Stasiun Pondok Leungsir]] juga akan bernasib sama seperti [[Stasiun Ciomas|Ciomas]].