Kota Palembang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sinandoh (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 30:
| zona waktu = WIB
}}
'''Kota Palembang''' adalah salah satu [[kota]] besar di Indonesia sekaligus merupakan [[ibu kota]] dari [[Provinsiprovinsi]] [[SumatraSumatera Selatan]]. Palembang adalah kota terbesar kedua di [[SumatraSumatera]] setelah [[Medan]]. Kota ini dahulu pernah menjadi pusat Kerajaan [[Sriwijaya]] sebelum kemudian berpindah ke [[Jambi]]. Bukit Siguntang, di Palembang Barat, hingga sekarang masih dikeramatkan banyak orang dan dianggap sebagai bekas pusat kesucian di masa lalu.
 
Sempat kehilangan fungsi sebagai pelabuhan besar, penduduk kota ini lalu mengadopsi budaya [[Melayu]] pesisir, lalu [[Jawa]]. Sampai sekarang pun hal ini bisa dilihat dalam budayanya. Salah satunya adalah bahasa. Kata-kata seperti "lawang (pintu)", "gedang (pisang)", adalah salah satu contohnya. Gelar kebangsawanan pun bernuansa Jawa, seperti Raden Mas/Ayu. Makam-makam peninggalan masa Islam pun tidak berbeda bentuk dan coraknya dengan makam-makam Islam di Jawa.