Pecut Samandiman: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
menambahkan foto |
|||
Baris 47:
=== Blitar ===
Di Blitar dikenal dengan nama Taman Pecut Samandiman, terdapat patung tangan yang menggenggam pecut Samandiman. Taman ini dibangun pada pada kepemimpinan walikota Blitar [[Samanhudi Anwar|Muhammad Samanhudi Anwar]] pada tahun 2016 diresmikan pada tahun 2017, karena dibangun pada masa Walikota Samanhudi anwar sering kali dikenal masyarakat dengan sebutan monumen Pecut Samanhudi.
== Didaftarkan hak paten oleh Kediri ==
Baris 54:
Mendaftarkan Pecut Samandiman secara sepihak oleh Kota Kediri Sebagai Hak Intelektual dirasa tidak etis, pasalnya Samandiman adalah pusaka dari Ponorogo dalam kebudayaan Reog yang telah ada sejak lama dan menyebar secara luas hingga keluar negeri. Sehingga tindakan ini menuai pro Kontra, pasalnya seniman kota kediri menggunakan pakaian adat Ponorogo dari Penadon, Sabuk Othok, Kolor, Kombor dan Udeng saat memainkan Pecut Samandiman ini, hal ini dikhawatirkan akan ada klaim lagi sepihak ke [[Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia|kemenkumham]] bahwa Penadon sebagai busana kota Kediri.
Salah satu Sesepuh [[Warok]] Ponorogo, Mbah Tobron menyayangkan tindakan klaim sepihak oleh kediri melalui Kemenkumham. Mbah Tobron berpendapat apa yang dilakukan seniman dan kota Kediri tidak ada bedanya dengan Malaysia yang pernah melakukan klaim Reog pada tahun 2006-2007.<ref>{{Cite web|title=Kesaktian Pecut Reog Ponorogo, Cambuk Gaib Dipercaya Bisa Menghancurkan Gunung|url=https://buddyku.com/wisata-dan-kuliner/qETsAE/undefined/wisata-dan-kuliner/qETsAE/kesaktian-pecut-reog-ponorogo-cambuk-gaib-dipercaya-bisa-menghancurkan-gunung|website=Buddyku|access-date=2022-10-14|archive-date=2022-10-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20221014084712/https://buddyku.com/wisata-dan-kuliner/qETsAE/undefined/wisata-dan-kuliner/qETsAE/kesaktian-pecut-reog-ponorogo-cambuk-gaib-dipercaya-bisa-menghancurkan-gunung|dead-url=yes}}</ref>
== Diusung Ke kontes Miss Grand International ==
|