FN Minimi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k Robot: Cosmetic changes |
||
Baris 58:
'''FN Minimi''', ([[bahasa Perancis]]: ''Mini-mitrailleuse'', senapan mesin mini) adalah [[senapan mesin ringan]] yang diproduksi oleh perusahaan senjata [[Belgia]] [[Fabrique Nationale de Herstal|Fabrique Nationale de Herstal (FN)]] dan anak perusahaannya. FN Minimi menjadi salah satu [[senjata]] yang revolusioner dan sangat legendaris, karena menghasilkan kelas baru : [[SAW]] (Squad Automatic Weapon), alias [[senapan mesin]] yang mandiri dimana sang operator berfungsi ganda sebagai penembak dan penjaga sabuk [[peluru]], serta bisa ditembakkan dari posisi bahu seperti layaknya [[senapan serbu]] namun dengan kapasitas sekelas [[senapan mesin]] ( 100 atau 200 sabuk peluru ).
== Sejarah ==
FN Minimi didesain oleh [[Maurice Bourlet]] dari perusahaan [[FN]]. Pada kala itu, dunia hanya mengenal [[senapan mesin ringan]] dan berat. Bourlet menginginkan senapan mesin ringan, namun yang mandiri, karena pada saat itu, senapan mesin ringan masih dibawa oleh 2 orang, yaitu penembak dan penjaga peluru. Sementara untuk senapan mesin mandiri, hanya mengenal yang namanya LSW [[(Light Support Weapon)]], yaitu senapan serbu namun ditambah beratnya. Tentu sistem ini tidak praktis untuk menjaga tembakan yang terus menerus. Kalaupun untuk senapan mesin sedang sekelas [[GPMG]] tidak paktis untuk dibawa per regu.
Baris 65:
Setelah mendapatkan persetujuan dari direktur FN, Bourlet memulai proyek ini. Pada saat mencari [[personel]], Bourlet menerima banyak dukungan, namun juga kecaman dan kritik. Sebagian mengatakan akan menjadi hal yang [[revolusioner]] jika hal ini berhasil, namun yang lain mengatakan hal ini tidak mungkin. Namun Bourlet tetap lanjut hingga akhirnya memperoleh kru. Bourlet dibantu oleh [[Diegonaive Saivee]], salah satu perancang FN yang legendaris yang telah menghasilkan [[FN FAL]].
== Perancangan ==
Dengan basis RPD, Bourlet memulai proyeknya. Pada awalnya, semua kru banyak yang memprotes atas kaliber 5.56mm. Namun dengan kaliber 7.62, mustahil untuk menciptakan SAW. Apalagi untuk kaliber 7.62mm, FN sudah punya [[FN MAG]].
Baris 75:
Dengan segala kelebihannya, diatas kertas boleh dibilang FN Minimi sangat revolusioner untuk di zamannya. Proyek Bourlet dimulai di tahun 1972 dan selesai di 1978. Hingga akhirnya mendapat tender internasional untuk percobaan dari [[AS]] dan [[Inggris]] yang menilai senjata ini sangat bagus.
== Uji Coba ==
Tepat saat selesainya FN Minimi, [[AS]] mengadakan tender untuk mencari senapan mesin ringan. AS membeli sekitar 18 sampel FN Minimi untuk diujikan dengan nama kode XM 249. Pesaing XM249 tidak sembarangan karena dari [[Colt]] sudah membuat M-16 HBAR serta dari perusahaan ternama [[Heckler and Koch]] membuat MG-21. Ujian meliputi daya tahan senjata, akurasi, keluwesan, dan rentetan tembakan.
|