Kekaisaran Akhemeniyah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 90:
'''Kekaisaran Akhemeniyah''' (atau '''Akhaimenia'''; [[bahasa Persia Kuno]]: ''Parsā'' atau {{lang|peo|[[:en:wikt:𐎧𐏁𐏂𐎶|𐎧𐏁𐏂]]}}, {{small|transliterasi: Khšāça}}, nama dinasti yang berkuasa: ''Haxāmanišiya'') (sek. 550–330 SM) adalah sebutan bagi Kekaisaran Iran pada masa kekuasaan Dinasti Akhemeniyah. Sebelum menguasai seluruh Iran, dinasti ini awalnya adalah penguasa kawasan Persia (Iran selatan). Akhemeniyah adalah dinasti pertama asal Persia yang menjadi penguasa seluruh Iran, sehingga kekaisaran mereka juga disebut dengan '''Kekaisaran Persia Pertama'''.
Dinasti Akhemeniyah menjadi penguasa Iran setelah raja mereka, [[Koresy Agung]], menggulingkan [[Medes|konfederasi Medes]] pada [[abad ke-6 SM]]. Kekaisaran ini meluas hingga pada akhirnya menguasai wilayah yang amat besar di dunia kuno dan pada tahun 500 SM membentang dari [[Sungai Indus|Lembah Indus]] di [[Asia Selatan]] hingga ke [[Thrakia]] dan [[Kekaisaran Makedonia|Makedonia]] di perbatasan timur laut [[Yunani]]. Tidak ada kekaisaran lain sebelum masa itu yang lebih besar daripada Kekaisaran Akhaimenia.<ref name="book">{{cite book
[[Bangsa Persia]] menyebut diri mereka ''Pars'', yang berasal dari nama suku Arya asli mereka ''Parsa'', dan bermukim di daerah yang mereka beri nama ''Parsua'' (''Persis'' dalam [[bahasa Yunani]]), yang dibatasi oleh [[Sungai Tigris]] di barat dan [[Teluk Persia]] di timur. Tempat ini menjadi wilayah pusat mereka pada masa Kekaisaran Akhaimenia.<ref name="book" /> Dari daerah inilah [[Koresy Agung]] pada akhirnya muncul dan mengalahkan bangsa Medes, [[Lydia]], dan [[Kekaisaran Babilonia]], membuka jalan untuk penaklukan selanjutnya ke Mesir dan [[Asia Kecil]].
|