Gunung Ruang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Kembangraps (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 35:
 
== Profil geologi ==
Sebagai salah satu gunung api yang terbentuk pada busur Sangihe, Gunung Ruang adalah bagian dari rangkaian gunung api yang terbentuk pada [[Subduksi|zona subduksi]] pertemuan dua [[Tektonika lempeng|lempeng tektonik]]. Ia adalah satu dari empat gunung api termuda (terbentuk pada kala [[Holosen]]) di busur tersebut, bersama-sama dengan [[Gunung Awu]], [[Gunung Karangetang]] dan [[Gunung Banua Wuhu]].<ref>{{Cite web|last=Situmorang|first=Roni Marudut|date=20 Mei 2021|title=Fakta Geologis Menarik Gunung Api Ruang: Sejarah Gelombang Pasang Telan 400 Jiwa|url=https://kumparan.com/roni-marudut-s/fakta-geologis-menarik-gunung-api-ruang-sejarah-gelombang-pasang-telan-400-jiwa-1vmMsIB2mGX/2/gallery/2|website=kumparan.com|access-date=19 April 2024}}</ref>
 
Pulau Ruang, yang terbentuk oleh bagian Gunung Ruang yang muncul di atas permukaan laut, memiliki dasar di bawah permukaan laut dengan Pulau Tagulandang − yang juga merupakan pulau vulkanik − yang terletak di timur lautnya hanya terpisah selat selebar satu kilometer lebih. Pulau ini membentuk hampir seperti bundaran dengan ukuran kira-kira 4 km × 5 km. Pulau ini dihuni penduduk tetapi hanya pada bagian pantai. Sebagian lereng gunung dimanfaatkan menjadi usaha pertanian oleh penduduknya.