Memar otak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k +
Baris 4:
 
Terdapat beberapa gejala yang mengindikasikan bahwa seseorang mengalami memar otak, yaitu mual atau muntah, [[sakit kepala]], bicara tidak jelas, kegelisahan, sering mengantuk, perubahan [[pupil]], kebingungan tentang waktu atau tanggal, hilang ingatan, perubahan kepribadian, [[depresi]], mudah marah dan mengalami kejang-kejang.<ref name="nyp">{{cite web|title=Cerebral Contusion and Intracerebral Hematoma|url=http://nyp.org/health/cerebral-contusion-intracerebral-hematoma.html|accessdate=25 Juni 2014|archive-date=2015-01-05|archive-url=https://web.archive.org/web/20150105185230/http://nyp.org/health/cerebral-contusion-intracerebral-hematoma.html|dead-url=yes}}</ref>
 
== Pencegahan ==
Pencegahan memar otak bertujuan untuk menghindari terjadinya pembengkakan pada otak yang dapat menimbulkan bahaya bagi seseorang. Beberapa di antaranya adalah pencegahan [[Tekanan darah rendah|hipotensi]] (tekanan darah rendah), [[hiponatremia]] (kekurangan natrium) dan [[hiperkapnia]] (peningkatan karbon dioksida dalam darah). Upaya operasi juga diperlukan apabila terjadi peningkatan tekanan intrakranial.<ref>{{Cite journal|last=Khoshyomn|first=Sami|last2=Tranmer|first2=Bruce I|date=2004-05-01|title=Diagnosis and management of pediatric closed head injury|url=https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S1055858604000046|journal=Seminars in Pediatric Surgery|series=Advances in Pediatric Trauma Care|volume=13|issue=2|pages=80–86|doi=10.1053/j.sempedsurg.2004.01.003|issn=1055-8586}}</ref>
 
== Referensi ==