Boomerang (grup musik): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
-> add latest performance
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 31:
Pada 8 Mei 1994 ini pula nama Lost Angels resmi berganti nama menjadi '''Boomerang''' Pergantian nama dengan dirilisnya Album pertama di tahun 1994 dengan single hit Kasih dan No More. Oleh karena itu pada pembuatan video klip Kasih di album pertama, mereka hanya tampil bertiga. Ditengah proses promosi album, para personel Boomerang melakukan audisi untuk drumer baru. Untuk mengisi kekosongan posisi drummer pada saat mereka harus melakukan konser, mereka memilih Farid Martin yang direkomentasikan oleh Mas Tony, Sound Engineer album-album Boomerang. Pada tanggal 1 Januari 1995, Farid Martin resmi menjadi anggota tetap Boomerang.
 
==== Puncak kesuksesanKesuksesan danDan momenMomen menyenangkanMenyenangkan ====
Formasi baru ini mereka langsung langsung menggarap album kedua yang berjudul "Kontaminasi Otak" tahun 1995. Dari album ini, melejit hits "Bawalah Aku" dan "O-ya" dan membawa mereka untuk tur promo di pulau Jawa, Lombok, Sumatra dan Kalimantan.