Lemon Drop: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
Dyanisa (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
Baris 2:
'''Lemon Drop''' adalah sejenis koktail dengan bahan dasar [[vodka]] yang dicampurkan dengan jus limun, [[triple sec]] dan gula cair.<ref name="Saria 2013" /><ref name="Charming Bourgoin 2009" /> Minuman ini dianggap sebagai sebuah varian atau suatu adaptasi dari [[koktail]] jenis [[Vodka Martini]].<ref name="Marszalek 2008" /> Lemon Drop umumnya diramu dan disajikan secara ''straight-up'' – disaring dan didinginkan dengan es.
 
Minuman ini pertamakali diramu pada tahun 1970-an oleh Norman Jay Hobday, pendiri dan pemilik dari bar [[Henry Africa's]] di [[San Francisco]], California. Minuman ini umumnya disajikan di bar dan restoran di [[Amerika Serikat]], serta beberapa tempat serupa di seluruh dunia.<ref name="Marszalek 2008" />
 
== Pendahuluan ==
Baris 8:
Lemon Drop merupakan sejenis [[koktail]] dengan rasa manis dan asam dari lemon,<ref name="Saria 2013" /><ref name="Charming Bourgoin 2009" /> dengan penggunaan bahan-bahan yang manis dan asam yang mengontraskan serta menyeimbangkan rasa masing-masing.<ref name="Chirico 2015" /><ref name="Hellmich 2010" /> Koktail berbahan dasar [[vodka]] ini disajikan dengan jus limun, [[triple sec]] dan [[sirup|gula cair]].<ref name="Saria 2013" /><ref name="Charming Bourgoin 2009" /><ref name="San Antonio Express-News" /> Vodka tawar atau vodka dengan rasa sitrus dapat ditambahkan.<ref name="Saria 2013" /><ref name="Marszalek 2008" /><ref name="San Antonio Express-News" /><ref name="Hellmich 2010" /><ref name="Gurliacci 2013" /> Jus limun perasan dapat digunakan<ref name="San Antonio Express-News" /><ref name="Pavlides 2015" /> untuk menghasilkan minuman yang lebih murni dibandingkan menggunakan jus limun komersial.<ref name="Charming Bourgoin 2009" /> Beberapa varian menggunakan jus perasan dari [[sitrun Meyer]].<ref name="TheStarPress 2015" /><ref name="Aikman-Smith Lehr 2015" /><ref name="Stewart 2015" />
 
Likeur [[triple sec]] jenis [[Cointreau]] digunakan dalam beberapa varian, serta disajikan dengan sirup air gula yang telah dicampurkan dengan jus limau.<ref name="Saria 2013" /><ref name="Pavlides 2015" /><ref name="Stewart 2015" /> Beberapa varian menggunakan [[sour mix]], sebuah campuran untuk koktail.<ref name="Saria 2013" /> Minuman ini kemudian dihias dengan parutan, kulit, atau sepotong lemon.<ref name="Charming Bourgoin 2009" /><ref name="Marszalek 2008" /><ref name="San Antonio Express-News" /><ref name="Marszalek 2010" /><ref name="Pavlides 2015" /> Bahan-bahan tambahan dapat dipakai, seperti sirup [[jahe]] dan ekstrak bunga lavender.
 
Lemon Drop umumnya diramu secara ''straight up'', yaitu dengan dikocok atau diaduk dengan es, disaring, lalu disajikan di gelas bertangkai, seperti [[gelas martini]].<ref name="San Antonio Express-News" /><ref name="Marszalek 2010" /><ref name="Sherman 2007" /> Bibir gelas dapat dihias dengan gula; dengan mencelupkan bibir gelas ke dalam air atau jus limun lalu mencelupkan gelas ke dalam cawan berisi gula.<ref name="Charming Bourgoin 2009" /> Tepung gula<ref name="Gisslen 2004" /><ref name="Algood 2013" /><ref name="Rivard 2009" /> yang lebih halus dibandingkan gula pasir<ref name="Carole Bloom 2007" /> umumnya dapat digunakan.<ref name="Marszalek 2008" /><ref name="Hellmich 2010" /><ref name="Ruth Caruso 2002" />