Para Pencari Tuhan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 83:
'''''Para Pencari Tuhan''''' adalah sinetron Indonesia yang ditayangkan setiap hari selama bulan [[Ramadan]] di [[SCTV]] sejak 2007. Sinetron ini diproduksi oleh PT [[Demi Gisela Citra Sinema]], ditulis oleh [[Wahyu H.S.]] (penulis ''[[Lorong Waktu (seri televisi 1999)|Lorong Waktu]]'' dan ''Demi Masa''), Amiruddin Olland, Syaikhu Luthfi dan disutradarai oleh [[Deddy Mizwar]], Kiki ZKR dan Tito Kurnianto. Secara garis besar, sinetron ini menceritakan kehidupan seorang marbot musala bernama Bang Jack (diperankan oleh [[Deddy Mizwar]]) yang menuntun orang-orang di sekitarnya ke dalam agama Islam.
 
''Para Pencari Tuhan'' ditayangkan saat waktu [[sahur]] dan diselingi dengan telekuis pada awal, tengah, dan akhir sinetron. Per tahun 2024, sudah ada 1617 jilid ''Para Pencari Tuhan'' yang selesai ditayangkan dandengan [[Para Pencari Tuhan Jilid 17|jilid ke-17]]-nya sedang ditayangkan pada bulan Ramadan tahun 2024. Selama penayangannya, sinetron ini telah menerima beberapa penghargaan, termasuk penghargaan Sinetron Terbaik dari [[Festival Film Bandung]] pada tahun 2008 dan beberapa penghargaan program drama seri terbaik dari [[Anugerah Komisi Penyiaran Indonesia]] dan [[Anugerah Syiar Ramadan]]. Karena lama penayangannya, ''Para Pencari Tuhan'' menerima rekor [[Museum Rekor Indonesia]] untuk Serial Religi Ramadan Berkelanjutan Terlama pada tahun 2023.
 
== Sinopsis ==