Kali Progo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Edogang1 (bicara | kontrib)
k ~
Baris 48:
}}
 
'''Kali Progo''' ([[Hanacaraka]]: {{jav|ꦏꦭꦶ​ꦥꦿꦒꦏꦭꦶꦥꦿꦒ}}, ''Kali Praga'') adalah sebuah [[sungai]] yang mengaliri [[Provinsi Jawa Tengah]] dan [[Daerah Istimewa Yogyakarta]] di [[Indonesia]].<ref>[http://www.geonames.org/1630628/kali%20progo.html Kali Progo] at Geonames.org (cc-by); Last updated 2013-06-04; Database dump downloaded 2015-11-27</ref> Di Daerah Istimewa Yogyakarta, sungai ini menjadi batas alami [[Kabupaten Kulonprogo]] dengan [[Kabupaten Sleman]] dan [[Bantul]]. Hulu terjauh Kali Progo berada pada lereng timur laut hingga tenggara [[Gunung Sindoro]] yang juga bergabung dari aliran lereng barat laut [[Gunung Sumbing]] yang melintasi daerah Parakan ke arah [[tenggara]] lalu ke selatan sepanjang 140 Km.
 
== Hidrologi DAS ==