Gunung Suoh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Flora Nusantara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Flora Nusantara (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 17:
'''Gunung Suoh''' atau '''Gunung Suwoh''' adalah gunung yang memiliki kaldera dengan lebar 16x8km yang terdapat di bagian selatan [[Lampung]], [[Sumatra]], [[Indonesia]]. Penurunan terjadi akibat aktivitas tektonik. Tercatat memiliki [[maar]] dan [[kubah lava]]. Terjadi letusan besar yang terjadi disebabkan gempa bumi besar pada tahun 1933.<ref name="gvp"/>
Pada Jumat, 24 Mei 2024 terjadi tiga kali letusan freatik di kawah Nirwana.<ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2024-05-24|title=Kawah Wisata Panas Bumi di Suoh Erupsi, Dentuman Keras 3 Kali|url=https://regional.kompas.com/read/2024/05/24/165948978/kawah-wisata-panas-bumi-di-suoh-erupsi-dentuman-keras-3-kali|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2024-05-25}}</ref>
 
== Catatan letusan ==
• Pada 10 Juli 1933, 14 hari setelah gempa bumi terjadi di dekat Gunung api, terjadi letusan freatik besar. Letusan membentuk dua kawah dan menghancurkan area dalam radius 10 kilometer dari pusat letusan. Letusan ini membawa abu ke permukiman dan menewaskan beberapa orang. Letusan ini termasuk VEI 4 dan sejauh ini yang terbesar.
 
== Lihat pula ==