National Organization for Woman: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Nadhilahkf (bicara | kontrib) k Mengubah setelan tampilkan daftar isi |
Nadhilahkf (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
{{artikel rintisan}} [[Berkas:National Organization for Women logo.svg|jmpl|Logo dari ''National Organization for Women (NOW)''.]]
'''''National Organization for Woman (NOW)''''' atau Organisasi Nasional untuk Perempuan adalah organisasi aktivis Amerika yang didirikan pada tahun 1966 dan berfokus pada promosi kesetaraan hak bagi perempuan. Sebagai kelompok feminis terbesar di Amerika Serikat, NOW memiliki sekitar 500.000 anggota pada awal abad ke-21. Organisasi ini didirikan oleh beberapa feminis, termasuk [[Betty Friedan]] dan [[Pauli Murray]], yang bertekad untuk melawan [[diskriminasi]] [[Gender|''gender'']] di seluruh aspek masyarakat Amerika. Friedan menjadi presiden pertama NOW. NOW terdiri dari pria dan wanita dan hadir di seluruh 50 negara bagian dengan kantor pusat di [[Washington, D.C.|Washington, D.C]].<ref>{{Cite web|title=National Organization for Women (NOW) {{!}} History, Goals, & Facts {{!}} Britannica|url=https://www.britannica.com/topic/National-Organization-for-Women|website=www.britannica.com|language=en|access-date=2024-06-02}}</ref>
|