Mesin tik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
ketik merupakan bentuk tidak baku dari tik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 2:
{{No footnotes|date=Oktober 2020}}
{{rapikan}}
[[Berkas:Smith Premier Typewriter.jpg|jmpl|ka|250px|Walaupun masih populer dengan beberapa penulis dan di negara kurang maju, mesin ketiktik kebanyakannya telah digantikan dengan [[pengolah kata]].]]
 
'''Mesin tik''' adalah [[mesin]], atau alat [[elektronik]] dengan sebuah set tombol-tombol yang, apabila ditekan, menyebabkan huruf dicetak pada dokumen, biasanya [[kertas]]. Dari awal penemuannya sebelum tahun 1870 sampai pada abad 20, mesin ketiktik banyak digunakan oleh para penulis profesional dan pekerja di kantor. Sejak saat itu, mesin ketiktik telah menjadi bagian dari bisnis perusahaan dan menjadi produk komersial di seluruh dunia. Walaupun masih populer dengan beberapa profesi, seperti penulis, mesin ketiktik fungsinya telah teralihkan dengan kehadiran mesin lain. Pada akhir dasawarsa 1980-an, [[pengolah kata|mesin pengolah kata]] dan [[komputer pribadi]] telah menggantikan fungsi mesin ketik di beberapa negara di dunia bagian barat. Walaupun demikian, mesin ketiktik masih digunakan di beberapa negara tertentu di dunia hingga saat ini.
 
== Sejarah penemuan ==